AKPEM : Jurnal Akuntansi Keuangan Dan Akuntansi Pemerintahan
Vol. 1 No. 2 (2019): AKPEM : Jurnal Akuntansi Keuangan dan Pemerintahan

Analisis Perhitungan Harga Pokok Produksi Pintu Dengan Menggunakan Metode Full Costing Pada Cv. Malafari Fanel

Amelia Syafitri (Universitas Pasir Pengaraian)
Afrijal Afrijal (Universitas Pasir Pengaraian)
Zulkarnaen Zulkarnaen (Universitas Pasir Pengaraian)



Article Info

Publish Date
13 Nov 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perhitungan harga pokok produksipintu pada CV. Malafari Fanel dengan menggunakan metode full costing jenispenelitian ini adalah penelitian deskriptif kuuantitatif dengan menggunakan dataprimer yaitu data yang dikumpulkan sendiri oleh peneliti dari objek penelitian yaitubersumber dari CV. Malafari Fanel.Hasil penelitian ini menunjukan bahwa perhitungan harga pokok produksi pintudengan metode full costing lebih tinggi dibandingkan dengan metode perusahaan. Terdapat selisih Rp 122.619.selisih harga pokok produksi tersebut disebabkan karena perusahaan tidakmemasukan biaya-biaya penyusutan ke dalam perhitungan harga pokok produksi.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

akpem

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ilmiah Akuntansi Keuangan dan Pemerintahan yang selanjutnya disebut AKPEM adalah salah satu jurnal ilmiah akuntansi yang bernaung di Program Studi Akuntansi Universitas Pasir Pengaraian. AKPEM bertujuan untuk menjadi sarana dalam mewujudkan Visi dan Misi Program Studi Akuntansi Fakultas ...