Jurnal Edumatic : Jurnal Pendidikan Matematika
Vol 3 No 01 (2022): Jurnal Edumatic: Jurnal Pendidikan Matematika

Pengembangan Video Animasi Pembelajaran Matematika Berbasis Powtoon

Nandariawati Nandariawati (Unknown)
Taufik Hidayat (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jan 2022

Abstract

Abstrak - Tujuan penelitian ini adalah untuk: (1) mengembangkan video animasipembelajaran matematika berbasis Powtoon, (2) mengetahui kelayakan video animasipembelajaran matematika berbasis Powtoon, (3) mengetahui respon siswa terhadapvideo animasi pembelajaran matematika berbasis Powtoon, (4) mengetahui ketercapaiannilai siswa dalam memenuhi KKM. Jenis penelitian ini adalah R&D (Research AndDevelopment). Pelaksanaan penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 1 Kebonagungtahun ajaran 2020/2021. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII E dan VII F SMPNegeri 1 Kebonagung. Instrumen pengumpulan data diperoleh dari instrumen tes danisntrumen angket. Teknik keabsahan data menggunakan uji validitas, konsistensiinternal, dan uji realibilitas. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukan bahwa:(1) video animasi pembelajaran matematika berbasis Powtoon dapat dilihat di Youtubedengan mengakses link berikut ini https://youtu.be/c28MykWASmY danhttps://youtu.be/1XM7qdqo8gQ, (2) produk video animasi pembelajaran matematikaberbasis Powtoon memenuhi kriteria sangat layak digunakan dengan nilai dari ahlimedia sebesar 89,45 %, dan ahli materi 91,43%, (3) respon siswa terhadap produk videoanimasi pembelajaran matematika berbasis Powtoon juga memenuhi kriteria sangat baik.Dari aspek tanggapan siswa diperoleh 88% atau dapat diartikan sangat baik dan reaksisiswa sebesar 86 % atau dapat diartikan sangat baik, (4) siswa dengan nilai mencapaiKKM sebanyak 17 siswa, sedangkan siswa dengan nilai tidak mencapai KKM sebanyak3 siswa.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

edumatic

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics

Description

JE:Jurnal Edumatic merupakan open acces jurnal yang berfokus pada bidang pendidikan Matematika. DIterbitkan oleh program studi pendidikan Matematika STKIP PGRI Pacitan, terbit sejak tahun 2020 secara berkala Edumatic mempublikasikan terbitan pada bulan Januari dan Juli. Pada tahun 2022 karena ...