Jurnal el-Huda: Jurnal Pendidikan, Sosial, dan Keagamaan
Vol. 12 No. 02 (2021): Jurnal el-Huda

PEMBELAJARAN EMPAT KETERAMPILAN BAHASA DI INSTITUT AGAMA ISLAM (IAI) QAMARUL HUDA BAGU NTB

Iskandar, M. Rozi (Unknown)
M. Pd, Syarifudin (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Nov 2021

Abstract

Abstrak: Dalam pembelajaran bahasa penguasaan empat keterampilan berbahasa (mendengarkan, berbicara, membaca dan menulis) adalah hal yang urgen dan tidak bisa ditawar lagi karena perwujudan sebuah bahasa sebagai alat komunikasi terlihat pada penguasaan empat keterampilan tersebut. Maka, dalam hal ini dosen menjadi salah komponen penting dalam mewujudkan hal tersebut melalui pembelajaran yang laksanakan. Dalam artikel ini akan diketengahkan bagaimana pembelajaran keempat keterampilan bahasa tersebut di IAI Qamarul Huda Bagu Lombok Nusa Tenggara Barat (NTB).

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

el-huda

Publisher

Subject

Religion Education Social Sciences

Description

El-Huda adalah jurnal yang berisi artikel hasil dari penelitian pada bidang pendidikan, sosial, dan keagamaan yang dilakukan oleh akademisi maupun praktisi di bidang tersebut. El-Huda merupakan salah satu jurnal yang diterbitkan oleh Institut Agama Islam Qamarul Huda. El- Huda merupakan jurnal yang ...