Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Keuangan
Vol 1 No 2 (2020): Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Keuangan

Pengaruh Free Cash Flow Profitabilitas Asset Growth Likuiditas Leverage terhadap Kebijakan Dividen pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2014-2018

Nuraini (Unknown)
Umi Mardiyati (Unknown)
Gatot Nazir Ahmad (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Oct 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Free Cash Flow, Profitabilitas, Asset Growth, Likuiditas, dan Leverage terhadap Kebijakan Dividen. Variabel bebas yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan Free Cash Flow, Profitabilitas, Asset Growth, Likuiditas, dan Leverage. Variabel terikat yang digunakan adalah Kebijakan Dividen dengan proksi Dividen Payout Ratio. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 56 perusahaan dengan total observasi sebanyak 184 perusahaan Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Free cash flow profitabilitas, dan likuiditas berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap terhadap kebijakan dividen. Sedangkan asset growth dan leverage berpengaruh negatif namun tidak signifikan terhadap kebijakan dividen.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jbmk

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

an open-access journal that provides a forum for publishing empirical research, literature review, or conceptual paper related to business, management, and finance. It focused on the development of theory in management science by applying new methods, techniques, and ...