Nuansa : Jurnal Studi Islam dan Kemasyarakatan
Vol 8, No 2 (2015): Desember

KONSEP EDUTAINMENT DAN COOPERATIVE LEARNING (Analisis Relasinya terhadap Pendidikan Anak Usia Dini)

fatrica Sayfri (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Dec 2015

Abstract

Pembahasan tentang kedua teori ini merupaakn sesuatu hal yang unik. Keunikannya antara lain selain teori ini dipandang sebagai hal baru, juga karena perkembangan dan kesadaran masyarakat Indonesia tentang pentingnya pendidikan anaka usia dini (PAUD). Kedua teori ini menjadi alat analisis terhadap relasinya terhadap pendidikan anak. Teori edutainment dan cooperative learning memberikan pesan kepada pemerhati dan pelaksana pendidikan tentang pentingnya proses pendidikan bersama atau berkelompok dan proses pendidikan yang menyenangkan. Proses Pendidikan berkelompok, belajara sambil bermaian dapat menyenangkan    peserta didik teruatama pada usia dini. Selanjutnya, dapat melahirkan generasi yang memeliki multi kecerdasan.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

nuansa

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal Studi Islam dan Kemasyarakatan is a scientific publication media that contains Islamic sciences to support the development of Islamic knowledge. This journal is published two times a year in June and December by Program Pascasarjana IAIN ...