Mega Buana Journal of Innovation and Community Service (JICS)
Vol 1 No 1 (2022): Juli Tahun 2022

Pelatihan Diabetes Educator Bagi Programmer Prolanis Se-Kota Palopo

Nilawati Uly (Universitas Mega Buana Palopo)
Fadli Fadli (Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kesehatan Universitas Mega Buana)
Hera Heriyanti (Universitas Mega Buana Palopo)



Article Info

Publish Date
04 Jun 2023

Abstract

Upaya mengurangi peningkatan penderita penyakit kronis dan meminimalisir pembiayaan kesehatan untuk penyakit kronis, salah satu upaya BPJS kesehatan bekerjasama dengann FKTP merancang suatu program yaitu PROLANIS dengan target pemenuhan rasio PROLANIS yang rutin mengikuti kegiataan PROLANIS dengan indikator 75 % kehadiran. Tujuan program ini untuk mendorong peserta penderita penyakit kronis diantaranya Diabetes Melitus tipe 2 agar mencapai kualitas hidup yang optimal dengan indikator 75% peserta terdaftar yang berkunjung ke FKTP memiliki hasil baik pada pemeriksaan spesifik terhadap penyakit DM tipe 2. Untuk mencapai tujuan tersebut, maka ada beberapa kegiatan dalam PROLANIS yang meliputi konsultasi, edukasi, home visite, dan pemantauan status kesehatan. Sebagai bentuk pelayanann promotif dan preventif maka harus dilakukan oleh seorang educator yang kompeten. Metode pembelajaran yang digunakan adalah classical dan practicum.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JICS

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Mega Buana Journal of Innovation and Community Service (JICS), dengan nomor ISSN Online: 2985-9913 adalah jurnal multidisiplin ilmiah yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Mega Buana Palop. JISC merupakan jurnal yang bertaraf nasional yang memiliki ...