Mediastima
Vol 29 No 2 (2023): Mediastima

Analisis Peramalan Harga Emas Bulanan dengan Holt Winter Exponential Smoothing

Andri Faisal (Institut Bisnis dan Informatika (IBI) Kosgoro 1957)
Silvana Syah (Institut Bisnis dan Informatika (IBI) Kosgoro 1957)



Article Info

Publish Date
30 Oct 2023

Abstract

Emas menjadi subyek penelitian yang sangat menarik karena investasi yang paling aman pada saat ini. Meski aman emas juga tidak terlepas dari risiko yang harganya naik dan turun seiring dengan waktu. Pergerakan emas terkadang tidak bisa diprediksi. Untuk mengetahui prediksi maka diperlukan suatu metode peramalan. Setelah melakukan dekomposisi dan melihat sifat dari pergerakan harga emas, maka terpilih metode Holt Winter Exponential Smoothing. Hasil menunjukkan nilai alpha mencapai satu, sebaliknya beta nol, dan nilai gamma 0,174. Ada nilai alpha yang begitu tinggi sementara beta dan gamma yang rendah. Peramalan metode ini cukup baik dengan terbukti nilai peramalan yang terbebas dari autokorelasi dan dengan tingkat kesalahan sekitar 3,14%. Dari studi ini menunjukkan, Emas menjadi investasi pilihan pada saat situasi yang tidak menguntungkan ini.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

mediastima

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Mediastima adalah jurnla ilmiah dibidang pengembangan ilmu bisnis dan manajemen dengan pola peer-reviewed. Tujuan untuk mempublikasikan seluruh kegiatan hasil penelitian, kajian teoritis dan review artikel, book chapter yang bertujuan memperkaya khasanah keilmuan bisnis dan manajemen di ...