DECISION : Jurnal Ekonomi dan Bisnis
Vol 4 No 2 (2023): DECISION : Jurnal Ekonomi dan Bisnis

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL DALAM MEMASARKAN HASIL PRODUK KHAS BUGIS DI KABUPATEN PINRANG

Muh. Ilham (Universitas Muhammadiyah Parepare)
Yadi Arodhiskara (Universitas Muhammadiyah Parepare)
Nirwana Sampara (Universitas Muhammadiyah Parepare)



Article Info

Publish Date
25 Oct 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah media sosial berpengaruh signifikan terhadap pemasaran produk khas bugis. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner dengan sampel berjumlah 127 responden. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan Media Sosial berpengaruh signifikan terhadap Pemasaran Produk Khas Bugis berdasarkan hasil analisis statistik untuk menguji signifikansi pengaruh media sosial terhadap pengaruh pemasaran menggunakan statistik uji t, diperoleh nilai signifikansi ialah 0,000 < 0,005. Hal ini berarti bahwa terdapat pengaruh media sosial pemasaran produk khas bugis di Kecamatan Cempa, Kabupaten Pinrang dan Hasil analisis regresi sederhana membuktikan bahwa media sosial berpengaruh positif terhadap pemasaran produk khas bugis, dilkarnakan media sosial muda di jangkau, tidak memerlukan biaya yang begitu besar, akses informasi produk yang muda didapat, bisa secara langsung berkomunikasi dengan konsumen lewat media sosial tanpa ketamu langsung dengan konsumennya. Apabila media sosial dimanfaatkan dengan baik, maka pemasaran produk akan meningkat.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

decision

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

DECISION : Jurnal Ekonomi dan Bisnis merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Parepare dengan frekuensi dua kali dalam setahun, yaitu Februari dan Oktober. Jurnal DECISION sebagai wadah pengembangan ilmu manajemen yang terdiri dari manajemen ...