Jurnal Ilmiah Al-Muttaqin
Vol. 9 No. 1 (2023): Jurnal Ilmiah Al-Muttaqin

IMPLEMENTASI TEORI PERKEMBANGAN KOGNITIF JEAN PIAGET PADA ANAK USIA DINI

Hani Pitriani (STITNU Al Farabi Pangandaran)
Deni Faslah (STIT NU Al Farabi Pangandaran)
Imas Masitoh (STIT NU Al Farabi Pangandaran)



Article Info

Publish Date
03 Aug 2023

Abstract

Teori perkembangan koognitif Jean Piaget atau teori Piaget menunjukkan bahwa perkembangan berubah seiring dengan pertumbuhan anak. Perkembangan koognitif seorang anak bukan hanya tentang memproleh pengetahuan, anak harus juga mengembangkan atau membangun mental. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi teori perkembangan koognitif Jean Piaget pada anak usia dini. Dalam penelitian ini penulis menggunakan pendekatan studi kepustakaan dengan sumber merujuk buku, jurnal penelitian, karya tulis ilmiah dan artikel penelitian yang diterbitkan. Teori perkembangan kognitif merupakan sesuatu yang berhubungan dengan melibatkan pemahaman berdasarkan pengetahuan yang nampak nyata dan berasal dari pengalaman. Hasil penelitian menunjukan bahwa pembelajaran yang paling tepat diterapkan dalam pendidikan anak usia dini adalah model student center. Metode pembelajaran student center adalah model pembelajaran yang berpusat pada anak atau murid

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Al-Muttaqin

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal Ilmiah Al-Muttaqin is an academic journal that focuses on the actual issues relating to the da’wah and Islamic social sciences. Jurnal Ilmiah Al-Muttaqin focuses on several scopes including 1) Da’wah Science, 2) Islamic Communication/Tabligh, 3) Islamic Counseling/Irsyad, 4) Da’wah ...