Jurnal Sistem Informasi dan Manajemen
Vol 10 No 3: Jursima Vol.10 No.3

PENERAPAN METODE PIECES DALAM EVALUASI APLIKASI PEDULI LINDUNGI

Kevin Septianzah (Unknown)
Irawan Setiadi (Unknown)
Imam Himawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Dec 2022

Abstract

Abstrak Berawal dengan adanya pandemic covid19 yang sehingga menyebabkan ketidakstabilan terhadap semua sector, khususnya dibidang industry semua terdampak, seperti contoh terhadap perusahaan yang berkembang atau sudah maju, menggangu siklus FIFO (First In First Out) yang mengakibatkan adanya resiko yang mengarah kerugian, sudah mencapai angka BEP (Break Event Point) saja sudah cukup, namun untuk situasi kondisi kali ini sanggat sulit untuk berkembang sejauh ini untuk bertahan saja sudah cukup, oleh sebab itu pemerintah mengeluarkan kebijakan terhadap masyarakat yang ada di Indonesia, perihal aplikasi yang berbasis gratis yang bernama Peduli Lindungi untuk dapat membantu pemerintah dalam proses tracking. Melalui Peduli Lindungi nantinya pemerintah akan mudah untuk mendeteksi alur penyebaran covid19. Selain itu, juga dapat diketahui setiap kontak erat yang terjadi antara individu sebagai uapaya membatasi pertumbuhan covid19. Pada awalnya aplikasi Peduli Lindungi masih sangat terbatas jumlah penggunanya, dengan seiring berjalannya waktu,aplikasi Peduli Lindungi terus disempurnakan fungsinya. Salah satu fungsinya seperti akses sertifikat vaksin, screening visiting, tracking record travelling domestic and international. Aplikasi Peduli Lindungi dapat digunakan pada dua operating system seperti android dan ios. Pada penelitian ini metode yang akan digunakan untuk spesifikasi evaluasi adalah dengan menggunakan metode PIECES yang terdiri dari (Performance, Information, Economic, Control, Efficiency dan Service) dalam mengukur tingkat kepuasaan terhadap aplikasi Peduli Lindungi. Keywords: Covid19; Peduli Lindungi; PIECES; Spesifikasi Evaluasi; Prototipe

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jursima

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal ini merupakan sarana untuk mempublikasikan hasil penelitian orisinil yang berhubungan dengan sistem informasi dan komunikasi, sistem komputer, manajemen informatika serta bidang-bidang terkait lainnya. Adapun ruang lingkup jurnal JURSIMA ini meliputi: Manajemen E-Business dan E-Commerce ...