Teknomatika: Jurnal Informatika dan Komputer
Vol 11 No 1 (2018): TEKNOMATIKA

BIZNET QUERY LANGUAGE PADA INFRASTRUCTURE AS CODE

Eka Tresna Irawan (PT Biznet Gio Nusantara)
Dondy Bappedyanto (PT Biznet Gio Nusantara)
Dedy Hariyadi (Unknown)
Azzam Syawqi Aziz (Universitas Brawijaya)



Article Info

Publish Date
03 Dec 2019

Abstract

Infrastructure as Code berdasarkan TOSCA yang dimplementasikan pada perusahaan penyedian layanan komputasi awan (Amazon Web Services, Azure, Google Cloud Platform, Alibaba Cloud) menggunakan format data JSON atau YAML. Format data JSON dan YAML hanya mendukung proses CREATE dan UPDATE dalam pengelolaan sumber daya infrastruktur komputasi awan. Proses CREATE dan UPDATE dirasa masih kurang mendukung manajemen sumber daya infrastruktur komputasi awan. Pada penelitian ini diusulkan penyempurnaan proses CREATE, READ, UPDATE dan DELETE pada Infrastructure as Code. Jadi pada Infrastructure as Code tidak hanya mendukung Markup Language namun juga mendukung Query Language untuk mengelola sumber daya infrastruktur komputasi awan.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

teknomatika

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Teknomatika: Jurnal Informatika dan Komputer ISSN: 3031-0865 (Online), 1979-7656 (Print) is a free and open-access journal published by Fakultas Teknik dan Teknologi Informasi Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta, Indonesia. Teknomatika publishes scientific articles from scholars and experts ...