Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa Manajemen
Vol 3, No 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa Manajemen

Sosialisasi Manfaat Badan Usaha Milik Desa Sebagai Upaya Peningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Kampung Durung Desa Sindanglaut Carita Pandeglang Banten

Irma Sari Octaviani (Universitas Pamulang)
Lidya Pricilla (Universitas Pamulang)
Aden Prawiro Sudarso (Universitas Pamulang)



Article Info

Publish Date
14 Dec 2023

Abstract

Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat dilaksanakan di Desa Sindanglaut Carita Pandeglang Banten dengan target RT/RW, Kepala dusun, BPD Desa, aparat pemerintahan desa dan Pengurus BUMDes. Masyarakat pelaku usaha seperti perdagangan dan jasa. Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat dilaksanakan dengan tujuan memberikan pemahaman kepada masyarakat dan pelaku usaha mengenai legalitas tujuan, dan manfaat BUMDes bagi peningkatan pembangunan dan peningkatatan kesejatraan dan kemakmuran masyarakat secara adil dan merata. Melalui peningkatan pemasukan PADes dengan kegiatan usaha dapat terus berkembang di masa mendatang dengan memperhatikan dan menerapkan faktor pendukung kegiatan usaha. Dengan demikian kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat diselenggarakan berupa sosialisasi mengenai legalitas tujuan, dan manfaat BUMDes serta sosialisasi mengenai manajemen SDM yang profesional dalam mengelola BUMDes di desa. Sosialisasi tersebut disesuaikan dengan permasalahan dan kebutuhan yang dihadapi pengurus BUMdes di Desa Sindanglaut Carita Pandeglang Banten.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

KMM

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education Industrial & Manufacturing Engineering Library & Information Science Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa Manajemen adalah jurnal ilmiah yang meliputi kajian di bidang pengabdian kepada masyarakat yang diterbitkan oleh Program Studi Manajemen Universitas Pamulang, Tangerang Selatan Banten. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa ...