INVESTI: Jurnal Ivestasi Islam
Vol. 2 No. 1 (2021): Investi

OPTIMALISASI PERAN PEDAGANG PASAR TRADISIONAL DALAM PENGEMBANGAN USAHA DI MASA PANDEMI COVID 19 (STUDI PADA PASAR TAMBERU TIMUR SOKOBANAH SAMPANG MADURA)

Moh. Ramin (Institut Agama Islam Al Khairat Pamekasan)



Article Info

Publish Date
29 Jul 2021

Abstract

Pasar tradisional merupakan tempat bertemunya penjual dan pembeli serta ditandai dengan adanya transaksi secara langsung dan biasanya ada proses tawar-menawar. Kesadaran untuk membangun relasi menjadi hal mendasar dalam kehidupan pedagang, dengan menyiratkan hubungan sebagai bagian terpenting dari kehidupan personalnya. Pedagang memiliki tantangan pribadi untuk dapat mendinamisasi tempat kerja, bahkan ketika sikap hati-hati muncul pada situasi tertentu, tidak akan membuat hubungan dengan orang lain menjadi buruk. Upaya inilah disebut dengan perilaku asertif yang dilakukan dengan mengandalkan segala kemampuannya, dan mengendalikan sikap maupun perilaku dalam memposisikan diri di lingkungan sosialnya. Penelitian ini merupakan jenis penelitian lapangan (FieldResearch). Melalui pendekatan metode deskriptif-kualitatif, penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana optimalisasi peran pasar tradisional dalam pengembangan usaha dimasa pandemi covid 19. Sedangkan metode pengumpulan data dalam penelitian ini melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

investi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

The Islamic Investment Journal (INVESTI) is a scientific journal in the field of economics and banking that is published twice a year. The manuscript was published in the form of a scientific work relating to: 1) Scientific research in the fields of economics, banking and non-bank finance. 2) ...