Jurnal Minfo Polgan (JMP)
Vol. 12 No. 2 (2023): Artikel Penelitian 2023

Pemulihan Usaha UMKM Pasca Gempa Cianjur: Analisis Strategi dan Modal Sosial

Dandi Bahtiar (Universitas Putra Indonesia)
Pradika Sulaeman (Universitas Putra Indonesia)
Denny Aditya (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Dec 2023

Abstract

20 desa di seluruh Kabupaten Cianjur. Metodologi penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dan observasi langsung di lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi pemulihan yang efektif bagi UMKM melibatkan Peningkatan Keterampilan dengan bimbingan dari akademisi dan organisasi pendukung UMKM. Meskipun adaptasi teknologi, inovasi, peningkatan pemasaran, dan pemetaan rantai pasok kurang efektif bila dijalankan langsung oleh UMKM, faktor terpenting dalam pemulihan bisnis adalah modal sosial. Modal sosial melibatkan jaringan keluarga, masyarakat sekitar, dan nilai-nilai tradisional yang positif, yang berperan signifikan dalam proses pemulihan. Ditemukan bahwa efektivitas adaptasi teknologi, inovasi, dan peningkatan pemasaran hanya dapat dicapai melalui bimbingan dan dukungan berkelanjutan. Faktor lainnya, seperti pemetaan rantai pasok, memerlukan tindak lanjut mendalam oleh ahli terkait, mengingat keragaman UMKM yang perlu pemeriksaan yang mendalam.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jmp

Publisher

Subject

Computer Science & IT Library & Information Science Mathematics Social Sciences

Description

Jurnal Minfo Polgan (JMP) merupakan jurnal nasional yang diterbitkan oleh Program Studi Manajemen Informatika Politeknik Ganesha Medan terbit berkala (satu tahun dua kali yaitu Maret dan September) dengan tujuan untuk menyebarluaskan hasil riset bidang teknologi dan informasi kepada para akademisi, ...