Jurnal Minfo Polgan (JMP)
Vol. 12 No. 2 (2023): Artikel Penelitian 2023

Peranan Perdagangan Internasional Terhadap Perekonomian Indonesia

Saidina Putri (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)
Hendra Ibrahim (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
25 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji peran perdagangan internasional dalam konteks pertumbuhan ekonomi Indonesia. Metode penelitian kualitatif digunakan untuk menganalisis tren perdagangan, kontribusi terhadap pertumbuhan ekonomi, dan dampaknya pada pendapatan nasional. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perdagangan internasional memiliki kontribusi signifikan dalam merangsang pertumbuhan ekonomi melalui ekspor, diversifikasi produk, dan kemitraan internasional. Fluktuasi nilai tukar menjadi tantangan utama, tetapi partisipasi aktif Indonesia membantu menjaga stabilitas ekonomi. Kesimpulannya, perdagangan internasional memiliki peran penting dalam membentuk fondasi ekonomi Indonesia dan memposisikannya sebagai pemain utama di pasar global. This research aims to examine the role of international trade in the context of Indonesia's economic growth. Qualitative research methods are used to analyze trade trends, contribution to economic growth, and impact on national income. The research results show that international trade has a significant contribution in stimulating economic growth through exports, product diversification and international partnerships. Exchange rate fluctuations are a major challenge, but Indonesia's active participation helps maintain economic stability. In conclusion, international trade has an important role in shaping the foundation of the Indonesian economy and positioning it as a major player in the global market.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jmp

Publisher

Subject

Computer Science & IT Library & Information Science Mathematics Social Sciences

Description

Jurnal Minfo Polgan (JMP) merupakan jurnal nasional yang diterbitkan oleh Program Studi Manajemen Informatika Politeknik Ganesha Medan terbit berkala (satu tahun dua kali yaitu Maret dan September) dengan tujuan untuk menyebarluaskan hasil riset bidang teknologi dan informasi kepada para akademisi, ...