Journal of Community Empowerment
Vol 2, No 2 (2023): Desember

PEMBINAAN MENTAL SPIRITUAL AL-ISLAM KEMUHAMMADIYAHAN BAGI MAHASISWA SEMESTER 2 PENDIDIKAN BAHASA ARAB FAKULTAS AGAMA ISLAM.

Ahmad Helwani (Universitas Muhammadiyah Mataram)
Ahadiah Agustina (Universitas Muhammadiyah Mataram)
Nur Jannah (Universitas Muhammadiyah Mataram)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2023

Abstract

ABSTRAK                                                                                     Tujuan  Program  Kemitraan  Masyarakat  (PKM)       adalah   memberikan pemahaman dan pengetahuan tentang Al-Islam dan Kemuhammadiyahan kepada mahasiswa semeter 2 Pada Prodi pendidikan bahasa arab fakultas agama islam universitas Muhammadiyah. Metode yang digunakan adalah ceramah (Pembinaan), pelatihan, Focus Group Discussion (FGD) serta pendampingan kepada peserta. Hibah dana sebesar satu juta rupiah dalam bentuk pembinaan dan memberikan buku refrensi mengenai Al-Islam dan Kemuhammadiyahan. Tujuannya agar Pembinaan tersebut dapat digunakan usebagai bekal dakwah. Ihndikator keberhasilan dalam jangka pendek terlihat dari keaktifan tim pengabdian serta semua tokoh agama. Indikator keberhasilan dalam jangka panjang akan dapat diukur dalam beberapa tahun ke depan seiring dengan aktivitas dari pembinaan dan eksistensi muhammadiyah. Hasil dari penelitian ini adalah masih rendahnya pemahaman mahasiswa semester 2 tentang Al-Islam kemuhammadiyahan, sehingga perlu diadakan Kembali pembinaan secara berlanjut. dengan membuat pembinaan al-islam kemuhammadiyahan diluar jam kuliah. Kata kunci: Pembinaan, Muhammadiyah,Al-Islam ABSTRACT The aim of the Community Partnership Program (PKM) is to provide understanding and knowledge about Al-Islam and Muhammadiyah to 2nd semester students in the Arabic language education study program, Islamic religion faculty, Muhammadiyah University. The methods used are lectures (coaching), training, Focus Group Discussions (FGD) and assistance to participants. A grant of one million rupiah in the form of coaching and providing reference books on Al-Islam and Muhammadiyah. The aim is that this coaching can be used as a provision for da'wah. The results of this research are that second semester students' understanding of Al-Islam Muhammadiyah is still low, so it is necessary to carry out ongoing coaching again. by developing al-Islamic Muhammadiyah training outside of lecture hours. Keywords: Coaching, Muhammadiyah, Al-Islam.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jce

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Health Professions Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Journal of Community Empowerment is multidisciplinary scientific journal in the field of empowerment and community Service, published by the English Department Universitas Muhammadiyah Mataram with a publication period of two times in one year, namely in June and December. This journal covers some ...