Prosiding Seminar Nasional Unimus
Vol 6 (2023): Membangun Tatanan Sosial di Era Revolusi Industri 4.0 dalam Menunjang Pencapaian Susta

Pengaruh Opini Auditor, Ukuran Perusahaan, Dewan Komisaris, Komite Audit Terhadap Audit Delay

Ela Kurniyati (Unknown)
Fatmasari Sukesti (Unknown)
- Alwiyah (Unknown)
Nur Khatik (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Nov 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tentang Pengaruh Opini Auditor, Ukuran perusahaan DewanKomisaris Dan Komite Audit Terhadap Audit Delay Pada Perusahan Pertambangan Yang Terdaftar Di BEITahun 2017-2022. Populasi pada penelitian ini menggunakan perusahaan pertambangan yang terdaftar diBursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2017-2022. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposivesampling. Data diolah dengan menggunakan analisis statistisk logistik dengan program SPSS. Variabeldependen Audit delay, sedangkan variabel independen dalam penelitian ini yaitu Opini Auditor, UkuranPerusahaan, Dewan Komisaris Dan Komite Audit. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa variabelopini auditor dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap audit delay. Variabel dewan komisaris dankomite audit berpengaruh negatif terhadap audit delay. Variabel opini auditor, ukuran perusahaan, dewankomisaris dan komite audit berpengaruh secara simultan terhadap audit delay. Kata Kunci : Opini Auditor, Ukuran Perusahaan, Dewan Komisaris, Komite Audit, Audit Delay.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

semnas

Publisher

Subject

Humanities Engineering Health Professions Nursing Public Health

Description

Prosiding Seminar Nasional Unimus merupakan wadah publikasi hasil-hasil penelitian dan pengabdian masyarakat yang telah dipresentasikan pada Seminar Nasional Unimus yang diselenggarakan tahunan oleh Lembaga Penelitian dan pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah ...