EJOIN : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 1 No. 3 (2023): EJOIN : Jurnal Pengabdian Masyarakat, Maret 2023

PELATIHAN PENGGUNAAN APLIKASI CANVA SEBAGAI ALAT BANTU PEMBELAJARAN SMP SWASTA BALIKPAPAN

Nuorma Wahyuni (STMIK Borneo Internasional)
Dila Seltika Canta (Universitas Mulia)
Erlin Setyaningsih (STMIK Borneo Internasional)
Adi Hermawansyah (Universitas Balikpapan)



Article Info

Publish Date
25 Mar 2023

Abstract

Dunia pendidikan selalu mengalami pengembangan, salah satunya adalah pengembangan kurikulum, kuruikulum yang ditetapkan Pemerintah saat ini adalah kurikulum merdeka, dimana kurikulum ini diharapkan menguatkan kompetensi peserta didik dan guru karena dalam kurikulum ini guru dituntut sekreatif mungkin dalam membuat pembelajaran yang kreatif dan inovatif. Selain dalam pembelajaran guru juga dituntut dalam pengerjaan platform merdeka mengajar yang berkaitan dengan profil pelajar Pancasila dan siswa juga harus mengerjakan tugas yang berkaitan dengan proyek profil pelajar Pancasila per mata pelajaran. Untuk itu penggunaan aplikasi canva dianggap sebagai media yang membantu guru dalam pembelajaran dan projek platform merdeka mengajar karena aplikasi canva merupakan aplikasi penggunaannya gratis serta memiliki desain fitur pembelajaran yang beraneka ragam serta sangat menarik dan inovatif dan penggunaannya bisa menggunakan laptop maupun HP. Kemampuan guru dan siswa dalam menggunakan aplikasi canva dinilai cukup baik, karena setelah penyampaian materi para guru dan siswa langsung mempraktekkan penggunaan aplikasi canva dan setelah mempraktekkan sesuai tahapan materi, para guru dan siswa dalam waktu yang singkat bisa menggunakan aplikasi canva. Ketercapaian dalam kegiatan ini diharapkan membantu guru siswa dalam kegiatan pembelajaran khususnya dalam pembelajaran kurikulum merdeka dan menjadikan pembelajaran tidak monoton dan menyenangkan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ejoin

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

EJOIN is a peer-reviewed journal to publish/disseminate scientific works and innovations in the form of scientific articles. This journal concerned with the practice and processes of community engagement. This journal accepts and publishes scientific articles focused on community ...