Jurnal Komunikasi Indonesia
Vol. 1, No. 1

Resistensi Pekerja Perempuan terhadap Dominasi Pekerja Laki-Laki dalam Film North Country

Tumakaka, Nur Aini (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2012

Abstract

Penelitian ini membahas resistensi pekerja perempuan terhadap dominasi pekerja lakilakidalam film North Country, bertujuan untuk menjelaskan bagaimana ideologi patriarki berperan dalam menentukan identitas serta mitos kehidupan perempuan pekerja yang muncul lewat tanda dan bahasa dalam film. Pertama, penelitian ini menunjukkan bahwa pekerja perempuan mengalami ketidakadilan gender seperti kekerasan dalam rumah tangga, stereotip, dan marginalisasi. Kedua, industri Hollywood bukan hanya mewacanakan persamaan hak gender, tetapi juga sebagai media sosialisasi mengenai masa depan ekonomi tanpa batas dalam sistem kapitalisme. Ketiga, diskriminasi terhadap perempuan dalam pekerjaan disebabkan karena peran biologis dan peran ‘masyarakat’ yang dilekatkan pada perempuan. Penilaian peran yang berbeda diantara laki-laki dan perempuan tidak terlepas dari masalah relasi kekuasaan yang timpang antara laki-laki dan perempuan, yang dikukuhkan dalam sebuah tatanan sosial (budaya). This research discusses the resistance of female workers against male workers in the film North Country. This research tries to explain how patriarchy ideology plays a role in identity shaping as well as the life myth of female workers that emerge through signs and language in film. Research findings show that, firstly, female workers experience gender inequality such as domestic violence, stereotyping, andmarginalization. Secondly, it is revealed that the Hollywood industry both shapes a discourse on equal gender rights, as well as becomes a socialisation media for borderless economy within a capitalistic system. Thirdly, discrimination against women’s equality in the work space is caused by biological roles and ‘social’ roles embedded on women. Role assessment that differs between men and women are attached to the unequal power relation between men and women. This unequal power relation is reinforced through a social (cultural) system.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

publication:jkmi

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

The aim of the Jurnal Komunikasi Indonesia is to promote and enhance advanced academic discussions, including research development and debates in the field of media and communication. It also serves as a interdisciplinary forum for researchers and industry players who use research as the frame for ...