EKOBIS ABDIMAS : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol 3 No 1 (2022): Juni

Aspek Finansial Sebagai Pondasi Utama Bisnis di Lingkungan Warga Sepanjang, Kecamatan Taman, Sidoarjo

Fauziyah (Unknown)
Taudlikhul Afkar (Unknown)
Ferry Hariawan (Unknown)
Siti Istikhoroh (Unknown)
Subakir (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2022

Abstract

Program pengabdian masyarakat yang dilakukan ini tujuannya untuk memberikan pengetahuan mengenai pentingnya aspek keuangan dalam mengelola suatu bisnis. Lokasi program pengabdian masyarakat ini berada di Sidoarjo tepatnya di lingkungan warga Sepanjang. Metode pengabdian masyarakat yang dilakukan adalah dengan cara penyuluhan dan pendampingan secara mendalam dengan memperhatikan kebutuhan tiap-tiap peserta yaitu pemilik usaha mikro di lingkungan warga Sepanjang-Sidoarjo. Program ini dilaksanakan selama 3(tiga) bulan dengan memberikan penyuluhan dii bulan pertama, selanjutnya melakukan pendampingan pada usaha-usaha mikro dan kecil di Sepanjang-Sidoarjo. Hasil program pengabdian ini membebrikan dampak positif pada lingkungan warga Sepanjang-Sidoarjo karena mendapatkan pengetahuan mengenai aspek keuangan yang sangat penting sebagai pondasi untuk keberlangsungan suatu bisnis.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ekobisabdimas

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Other

Description

FOCUS and SCOPE EKOBIS ABDIMAS :Jurnal Pengabdian Masyarakat yang diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi Universitas PGRI Adi Buana Surabaya memiliki kajian ruang lingkup pada topik di bidang: Pembangunan manusia dan daya saing bangsa Pengentasan kemiskinan berbasis sumber daya lokal Pengelolaan wilayah ...