SENMEA
Vol. 4 No. 1 (2019): PROSIDING SEMINAR NASIONAL MANAJEMEN, EKONOMI DAN AKUNTANSI 2019

POTRET IMAGES SYARIAH, TINGKAT BAGI HASIL DAN JENIS TABUNGAN SYARIAH TERHADAP BESARNYA TABUNGAN PADA BANK SYARIAH DI KOTAKEDIRI

Hestin Sri Widiawati (Universitas Nusantara PGRI Kediri)



Article Info

Publish Date
28 Dec 2019

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh images syariah, tingkat bagi hasil dan jenis tabungan syariah secara parsial terhadap besarnya tabungan pada Bank Syariah, serta untuk mengetahui pengaruh images syariah, tingkat bagihasil dan jenis tabungan syariag secara simultan terhadap besarnya tabungan pada bank syariah. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah images syariah, tingkat bagi hasil dan jenis tabungan, sedangkan variabel terikatnya besarnya tabungan pada bank syariah. Jenis penelitian ini adalah diskriptif kuantitatif. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan penelusuran literatur, kuesioner dan dokumentasi.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

senmea

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Prosiding ini merupakan media publikasi bagi seluruh pemakalah yang mengikuti Seminar Nasional dan Call for Paper Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi (SENMEA). Seminar Nasional Manajemen , Ekonomi dan Akuntansi telah dilaksanakan berturut- turut sejak 2016. Adapun Prosiding SENMEA ini terbit satu kali ...