Nusantara Journal of Multidisciplinary Science
Vol. 1 No. 11 (2024): NJMS - Juni 2024

Membangun Tampilan Sistem Transaksi Online (Nana&Co) Menggunakan Figma

R Wisnu Prio Pamungkas (Unknown)
Khoiridha Ashkiyyah (Unknown)
Muhammad Rayhan (Unknown)
Herland Sunaryo (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Jun 2024

Abstract

Penggunaan teknologi dalam bisnis menjadi penting untuk meningkatkan efisiensi dan aksesibilitas serta kehadiran User Interface (UI) desainer dan User Experience (UX) Menjadi sangat penting. Pada penelitian ini kami menyajikan pendekatan membangun sistem transaksi online menggunakan software desain Figma. Menjelaskan proses pengembangan sistem transaksi online untuk perusahaan fiksi Nana&Co, yang menggunakan Figma sebagai alat desain antarmuka pengguna utamanya. Metode ini menggabungkan manfaat kolaborasi Figma, iterasi desain, dan pembuatan prototipe untuk mempercepat proses pengembangan dan memastikan konsistensi dalam antarmuka pengguna yang dihasilkan. Hasilnya adalah sistem transaksi online yang responsif, intuitif, dan siap pakai yang memenuhi kebutuhan bisnis Nana&Co di era digital saat ini.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

njms

Publisher

Subject

Religion Humanities Computer Science & IT Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Nusantara Journal of Multidisciplinary Science (NJMS) adalah jurnal yang prestisius untuk eksplorasi ilmiah di persilangan berbagai disiplin. NJMS berperan sebagai pusat intelektual yang mendorong dialog dan kolaborasi mendalam di berbagai bidang pengetahuan. Dengan proses review yang ketat, NJMS ...