Literatur : Jurnal Bahasa dan Sastra
Vol. 6 No. 1 (2024): LITERATUR : Jurnal Bahasa dan Sastra

Bentuk Leksikon Tradisi Tulak Bala di Desa Belukur Makmur Kecamatan Rundeng Kota Subulussalam

Wati, Wirda (Unknown)
Hidayat, Muhammad Syaiful Bahri (Unknown)
Sumarni (Unknown)
Sulastri, Sri Yunia (Unknown)
Fadoli, Ach (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk lekiskon tradisi tulak bala di Desa Belukur Makmur Kecamatan Rundeng Kota Subulussalam, penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Sumber data dari penelitian ini adalah masyarakat Belukur Makmur. Data dalam penelitian ini yaitu kata-kata yang mengandung leksikon bahasa Pakpak dialeg Boang. Teknik pengumpulan data menggunakan metode wawancara, rekaman, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa bentuk leksikon yang terdapat dalam tradisi tulak bala ada dua jenis yaitu monomorfemis dan polimorfemis. Monomorfemis yang ditemukan dalam penelitian ini sebanyak 17 data, sedangkan polimorfemis yang ditemukan dalam penelitian ini sebanyak 23 data.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

literatur

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

This literature journal is published by the Department of Tadris Indonesian Faculty of Tarbiyah and Teacher Training IAIN Lhokseumawe. This journal is named LITERATUR: Language and Literature which was chosen as an effort to keep language skills as the foundation for the development of language and ...