Jurnal Kepariwisataan dan Hospitalitas
Vol 8 No 1 (2024): Vol.8,No.1,2024

Evaluasi implementasi sop (standard operational procedure) pelayanan waiter dan waitress di restoran bahagia selecta kota batu

Umam, Dwinda Rizkia Rosyidatul (Unknown)
Mukti, Masetya (Unknown)
Zazilah, Auda Nuril (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 May 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi implementasi SOP Waiter dan Waitress yang ditetapkan oleh perusahaan. Ada 5 dimensi kualitas pelayanan yang dilihat, yakni, bukti langsung (X1), keandalan (X2), daya tanggap (X3), jaminan (X4) dan empati (X5). Intrumen penelitian ini adalah kuisioner dengan skala likert, masing-masing responden mengisi sebuah kuisioner yang berisi tentang ekspektasi dan persepsi. Pada penelitian ini akan dihitung gap 5 dari metode servqual yaitu gap antara ekspektasi dan persepsi. Diperoleh fakta bahwa terdapat tiga atribut yang memiliki gap terbesar gap untuk diperbaiki kualitasnya. Hal yang perlu diperbaiki adalah memberikan pelatihan sertifikasi setiap tahun dan mewajibkan semua waiter dan waitrees untuk memahami SOP yang telah ditentukan. Kata Kunci: SOP, GAP Analysis, Servqual GAP, Waiter dan Waitress, Restoran Bahagia Selecta

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jkh

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences Other

Description

The journal is committed to a broad range of topics including tourism and travel management, leisure and recreation studies and the emerging field of event management. It contains both theoretical and applied research papers, and encourages the submission of the results of collaborative research ...