PEDAMAS (Pengabdian Kepada Masyarakat)
Vol. 2 No. 05 (2024): SEPTEMBER 2024

MENUMBUHKAN KEKOMPAKAN DAN KESADARAN MASYARAKAT MELALUI KEGIATAN 17 AGUSTUS DI DESA BANDAR NEGERI

Sholahuddin, Abdurrahman (Unknown)
Nurrohmah, Adela Citra (Unknown)
Liani, Asti (Unknown)
Setiani, Eva Arum (Unknown)
Rahayu, Dian (Unknown)
Fatana, Fajar Adi (Unknown)
Ismawati, Ismawati (Unknown)
Hikmah, Masilafatul (Unknown)
Husna, M. Zainul (Unknown)
Rahmawati, Neni (Unknown)
Pertiwi, Pertiwi (Unknown)
Saputra, Ridotriyan (Unknown)
Hazizah, Risyma Nur (Unknown)
Utami, Sri Cahyati (Unknown)
Sayuti, Yessika Amelia (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Sep 2024

Abstract

Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk menjelaskan pelaksanaan kegiatan lomba dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 di Dusun 5 Desa Bandar Negeri . Kegiatan lomba ini merupakan salah satu cara untuk merayakan dan memperingati momen penting dalam sejarah Indonesia. Kegiatan pengabdian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif untuk menggambarkan proses pelaksanaan kegiatan lomba dengan melakukan pendekatan kepada warga Dusun 5 Desa Bandar Negeri dan anak-anak. Hasil kegiatan pengabdian menunjukkan bahwa pelaksanaan kegiatan lomba di Dusun 5 Desa Bandar Negeri merupakan suatu wadah untuk melihat pentingnya sebuah kesadaran dalam menciptakan kekompakan agar rasa semangat patriotisme dan cinta tanah air tercipta dalam diri masing-masing.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JP

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Energy Engineering Health Professions Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Pekat PKM: Jurnal Ilmiah Pengabdian pada Masyarakat, so called as Jurnal Pekat, is a peer-reviewed journal to publish/disseminate scientific works and innovations in the form of scientific articles. This journal concerned with the practice and processes of community engagement. This journal accepts ...