Briliant: Jurnal Riset dan Konseptual
Vol 2, No 2 (2017): Volume 2 Nomor 2, Mei 2017

Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Matriks Melalui Pembelajaran Model STAD

Rochani Rochani (SMKN 3 Blitar)



Article Info

Publish Date
17 Apr 2017

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan merefleksi penerapan model STAD ini. Untuk kemudian dampak apa yang timbulkan dari sisi hasil belajar siswa. Penelitian ini menggunakan rancangan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan langkah pelaksanaan siklus, dimana dalam satu siklus terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Penelitian ini dilaksanakan dalam tiga siklus. Dengan instrument berupa tes, lembar observasi dan angket. Adapun subyek penelitian ini adalah siswa SMKN 3 Blitar Kelas X jurusan Akomodasi Perhotelan. Setalah dilakukan analisis dapat disimpulkan bahwa Penerapan pembelajaran dengan model STAD dapat meningaktkan Hasil Belajar yang ditandai dengan peningkatan ketuntasan belajar siswa setiap siklus,

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

BRILIANT

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Education

Description

BRILIANT : Jurnal Riset dan Konseptual published by Universitas Nahdlatul Ulama Blitar. Published four times a year in print and online. Journals are published every three months, in February, May, August and November. The article topics contained in this journal are the results of research and ...