IJCIT (Indonesian Journal on Computer and Information Technology)
Vol 1, No 2 (2016): IJCIT - Indonesian Journal on Computer and Information Technology

Problem Solving Sistem Penggajian Karyawan Dalam Manajemen Operasional Komputer Menggunakan Pendekatan Sistem

Nunung Hidayatun (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jan 2017

Abstract

Abstract - Salary is one important aspect of the company because it is a form of compensation as remuneration for the performance of a given company employees. The objective of this study was to analyze the payroll process in PT Bona Mula Success Cikarang and propose improvements on the weaknesses contained in the system is running. The problems that occurred in the company today, the counting process payroll at PT Bona Mula Success is still conventional, existing systems spend much time on the process of salary that often delays the time of payment of salaries to the employees. The method used is problem solving using the systems approach consists of three steps. The results showed that after the analysis is the discovery of a problem that occurs on the employee payroll system and finding the best solutions to solve problems in the payroll system with the implementation of application program utilizing CBIS payroll.Keyword: computer operations management, problem solvingAbstrak –Gaji adalah salah satu aspek yang penting dalam perusahaan karena merupakan suatu bentuk kompensasi sebagai balas jasa yang diberikan perusahan atas kinerja karyawannya. Penelitian ini mempunyai tujuan untuk menganalisis proses penggajian di PT Bona Mula Sukses Cikarang dan memberikan usulan perbaikan atas kelemahan yang terdapat dalam sistem yang sedang berjalan. Fenomena yang terjadi untuk proses penghitungan gaji pada PT Bona Mula Sukses masih konvensional, sistem yang ada menghabiskan banyak waktu pada proses perhitungan gaji sehingga sering terjadinya keterlambatan saat pembayaran gaji kepada karyawan. Metode yang digunakan adalah problem solving menggunakan pendekatan sistem yang terdiri dari tiga langkah. Hasil penelitian disampaikan bahwa setelah dilakukan analisis ditemukannya masalah yang terjadi pada sistem penggajian karyawan dan ditemukannya solusi terbaik untuk mengatasi masalah pada sistem penggajian dengan memanfaatkan CBIS diterapkannya aplikasi program penggajian karyawan.Kata Kunci: Sistem, problem solving, CBIS

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

ijcit

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal IJCIT Terbit pertama kali pada Bulan Mei Tahun 2016. Jurnal ini dimaksudkan sebagai media publikasi hasil penelitian, pemikiran dan kajian analisis-kritis mengenai penelitian pada bidang Teknik Informatika, Manajemen Informatika dan Sistem Informasi. Terbit secara berkala 2 (dua) kali ...