Jurnal Sport Science
Vol 5, No 2 (2015): Desember

PENGARUH LATIHAN PLYOMETRIC (BARRIER HOPS) TERHADAP TINGGI LOMPATAN PEMAIN BOLA BASKET TIM PUTRA SMKN 12 MALANG

Adzkar, Rizwan Zakki (Unknown)
Saichudin, Saichudin (Unknown)
Hariyanto, Eko (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Mar 2018

Abstract

Abstract :This research aimed at solving the problem of less-high jump of basket ball player during the games by giving plyometric (Barrier Hops) training. The result of the study was expected to give solution in basket ball training so that the player would be more enthusiastic and enjoy the training. This experimental study was conducted in SMKN 12 Malang. The design of the study was one group pretest-posttest design. The subjects of the research were 20 basketball players. The subject took the treatment 3 times a week for six weeks of plyometric (Barrier Hops). Based on data analysis, the result of the t-test from pretest and posttest was -2,326 with probability = 0,000.Key words :plyometric (barrier hops), training, basket.Abstrak :Penelitian ini bertujuan untuk memecahkan masalah dari permasalahan yang ada yaitu dengan memberikan latihan plyometric (Barrier Hops). Diharapkan, penelitian ini dapat menjadi solusi dalam latihan agar pebasket lebih antusias dan senang dalam latihan. Penelitian yang dilaksanakan di SMKN 12 Malang ini termasuk penelitian eks-perimen. Subjek penelitian sebanyak 20 pebasket. Sebelum diberi perlakuan plyometric (Barrier Hops) selama 6 minggu dengan jumlah kegiatan perminggu sebanyak 3 kali, subjek diukur kemampuannya terlebih dahulu (pretest). Setelah dikenai perlakuan subjek kembali diukur kemampuannya (posttest). Rancangan yang dipakai peneliti disebut the one group pretest-posttest design. Berdasarkan hasil perhitungan yang telah dilakukan, diketahui hasil tes awal dan tes akhir tes vertikal jump diperoleh t hitung sebesar -2,326 dengan probabilitas = 0,000.Kata kunci :plyometric (barrier hops), latihan, bola basket.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

sport-science

Publisher

Subject

Description

Jurnal Sport Science diterbitkan oleh jurusan Ilmu Keolahragaan, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Malang, setiap dua kali dalam setahun, yakni pada bulan Juni dan Desember. ...