Lentera Pendidikan
Vol 17 No 2 (2014): Jurnal Lentera Pendidikan

PERSPEKTIF BARU PENGAJARAN BAHASA INGGRIS MELALUI DIRECT METHOD: Sebuah Kajian Kritis

Alek Alek (Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah)



Article Info

Publish Date
15 Dec 2014

Abstract

Abstrak: Pendidik (dosen dan guru) harus kreatif dalam memilih dan menentukan metode atau pendekatan yang sesuai untuk diterapkan dalam pembelajaran. Pemilihan metode, pendekatan, model, atau strategi harus dilakukan sebelum hadir dalam ruang kelas. Pemilihan metode harus sejalan dengan tujuan pembelajaran. Ana­lisis teoretik ini mencoba mengungkap perspektif baru penggunaan metode lang­sung dalam pelaksanaan pembelajaran bahasa Inggris. Menginterpretasi dan me­ma­nipulasi metode secara tepat bukan hanya meningkatkan kualitas pembe­la­jar­an melainkan juga prestasi belajar peserta didik. Menggunakan metode langsung da­­lam pembelajaran bahsa Inggris khususnya dalam mengajarkan keterampilan ba­­hasa seperti, aspek tata bahasa dan berbicara secara lisan dan bahkan dalam ba­­hasa tulis. Penerapan metode langsung dalam proses pembelajaran seharusnya me­­merhatikan karakteristik peserta didik dan bahan ajar yang hendak diberikan. Peng­gunaan metode langsung seharusnya digunakan secara terus-menerus da­lam pembelajaran bahasa Inggris sebagai bahasa asing atau target.Abstract: Lecturers and teachers should be creative in choosing and determining an ap­pro­priate method or approach to be applied in their teaching and learning. The acti­vi­ty of choosing and determining any technique, method, approach, model, and strategy is such a main activity before coming to the class. The fallacy of choosing method in teaching can be a paradoct to the instructional objectives. This the­oretical anlaysis try to reunlock any new perspective of using direct method in con­ducting English teaching and learning process. The way of interpretation and ma­nipulation of method appropriately not only can enhance the quality of tea­ching and learning process but also leaning outcome or students’ achievement. Using direct method in teaching English, especially for teaching language skills, such as speaking, grammar aspect, not only in spoken aspect but also written one. Applying direct method in teaching and learning English should pay attention to the students and the characteristics of the materials that will be taught. The using of direct method should be continuously used in teaching and learning English as a foreign language or target language. 

Copyrights © 2014