At-Ta`lim
Vol 3 (2012)

Konsep Ilmu dan Berfikir

Tabroni, Tabroni ( IAIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi)



Article Info

Publish Date
20 Apr 2014

Abstract

Proses perkembangan pemikiran manusioa dari rasa keingin tahuan sampai ke tahap yang lebih mantap dengan metode penelitian ilmiah yang akhirnya menjadi teori ilmiah. pengetahuan pada hakekatnya merupakan segenap apa yang kita ketahui tentang suatu objek tertentu termasuk kedalamannya adalah ilmu, jadi ilmu merupakan bagian dari pengetahuan yang diketahui oleh manusia disamping berbagai pengetahuan lainnya seperti seni dan agama.Pengetahuan adalah hasil tahu manusia terhadap sesuatu yang tertangkap lewat pengamatan indra. sesuatu yang mendapat didengar, dirasa, dialami oleh seseorang yang menjadi sesuatu pengalaman baginya.Kata Kunci: Pengetahuan Manusia, Ilmu dan Penelitian

Copyrights © 2012