Jurnal Sains dan Informatika
Vol 1 No 1 (2015): Jurnal Sains dan Informatika

APLIKASI CERITA RAKYAT (FLOKTALE) NUSANTARA BERBASIS ANDROID

Ramitha, Ramitha (Unknown)
Julianto, Veri (Unknown)
Fathurahmani, Fathurahmani (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Jun 2015

Abstract

Pesatnya perkembangan teknologi mobile menghadirkan sebuah tren baru industri konten, yang mendorongpenulis untuk membuat sebuah konten mobile bertema edukasi bagi anak-anak, yaitu cerita rakyat nusantarasebagai sarana edukasi yang bisa dioperasikan pada mobile. Aplikasi yang dibuat pada patform android inimengbungkan text dan gambar yang bertujuan memberikan edukasi dan pesan moral kepada anak-anak.Penggunaan platform Android ini merupakan sistem operasi yang terbuka (open source) dangratis.Pembangunan desain pada pembuatan alikasi ini dengan menggunak UML.Kata Kunci:Mobile, Cerita Rakyat, Android, UML

Copyrights © 2015