Jurnal Administrasi Akuntansi : Program Pascasarjana Unsyiah
Vol 5, No 2: Mei 2016

IDENTIFIKASI PERMASALAHAN PENERAPAN POLA PENGELOLAAN KEUANGAN BADAN LAYANAN UMUM DAERAH (PPK BLUD)-STUDI KASUS PADA RUMAH SAKIT PERMATA DAN RUMAH SAKIT BERLIAN

Trie Nadilla, Hasan Basri, Heru Fahlevi. (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Apr 2016

Abstract

Abstract:The objective of this research is to define the implementation at PPK-BLUD in two selected public hospitals. The method of research is qualitative descriptive with case study approach at Permata Hopital and Berlian Hospital. Data collection technique involved interview, observation and documentation. Semi structure interviews were tha main tool used for collecting data. The primary interviewees were the service staff, finance staff, budgeting staff. Result of research showed hospitals were not able to present information comprehensive accounting because the financial statements resulting from different bases of financial reporting accrual basis while the budget on a cash basis, limited human resources which have the capability of qualified and lack of management commitment to apply the concept of BLUD as a business entity. Keywords:New Public Management, Fleksibilities, PPK BLUD, Hospital Abstrak: Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi permasalahan pola pengelolaan keuangan daerah badan layanan umum daerah (PPK BLUD) pada dua rumah sakit pemerintah. Metode penelitian yag digunakan ialah deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus pada RSUD Permata dan RSUD Berlian. Adapun teknik pengumpulan data penelitian yaitu dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Sumber data utama dalam penelitian ini ialah wawancara semi terstruktur.Pihak yang diwawancarai ialah bagian pelayanan, bagian keuangan, bagian anggaran.Hasil peneiltian menunjukkan rumah sakit tidak mampu menyajikan informasi akuntansi yang komprehensif karena laporan keuangan dihasilkan dari basis yang berbeda pelaporan keuangan berbasis akrual sementara anggaran berbasis kas, terbatasnya sumber daya manusia yang memiliki kapabilitas yang mumpunidan kurangnya komitmen manajemen untuk menerapkan konsep BLUD sebagai entitas bisnis.Kata kunci: New Public Management, Fleksibilitas,PPK BLUD,  Rumah Sakit.

Copyrights © 2016