Journal of Medives
Vol 3 No 1 (2019): Journal of Medives : Journal of Mathematics Education IKIP Veteran Semarang

Validitas Perangkat Realistic Mathematics Berbasis Kearifan Budaya Lokal Gayo

Yustinaningrum, Bettri (Unknown)
Nurmalina, Nurmalina (Unknown)
Nurliana, Nurliana (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Jan 2019

Abstract

Realistic Mathematics berbasis kearifan budaya lokal menekankan pada pembelajaran matematika yang dikaitkan dengan realita dan aktivitas kebudayaan siswa. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan perangkat pembelajaran Realistic Mathematic s berbasis kearifan budaya lokal suku Gayo pada materi geometri. Pengembangan perangkat pembelajaran menggunakan model 4-D yang terdiri atas tahap menefinisikan (define), mendesain (design), mengembangkan (development), dan menyebarkan (dissemination). Perangkat pembelajaran yang dibuat adalah silabus, RPP, LKS, dan buku siswa. Melalui hasil pengembangan perangkat pembelajaran diperoleh bahwa perangkat pembelajaran valid berdasarkan hasil validitas pakar. Kata Kunci : kearifan budaya lokal, Realistic Mathematic s, suku Gayo.   ABSTRACT Realistic Mathematics based on local wisdom emphasizes the mathematics learning which is associated with students’ reality and cultural activities. The purpose of this research is to develop Realistic Mathematic s learning kit based on the local wisdom of Gayo on geometry. The learning kits are developed by using the 4-D model (define, design, develop, and dissemination). The learning kits consist of syllabus, lesson plans, student worksheets, and student books. The learning kits are valid based on the face validity. Keywords: local wisdom, Realistic Mathematic s, Gayonese.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

Medives

Publisher

Subject

Education Mathematics

Description

Jurnal of Medives (p-ISSN 2549-8231, e-ISSN 2549-5070) merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Matematika IKIP Veteran Semarang pada bulan Januari dan Juli setiap tahunnya. Penulis adalah dosen, guru, peneliti, dan bahkan mahasiswa. Jurnal ini menerbitkan artikel asli ...