Pi: Mathematics Education Journal
Vol. 1 No. 2 (2018): April

PELAKSANAAN LESSON STUDY FOR LEARNING COMMUNITY DI MGMP MATEMATIKA SMP KOTA MALANG TAHUN 2017

Lely Setyaningsih (SMP Negeri 7 Malang)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2018

Abstract

Guru matematika harus selalu belajar demi meningkatkan kompetensi pedagogik dan kompetensi profesionalnya untuk menjadi fasilitator yang baik bagi peserta didik dalam menciptakan pembelajaran yang berkualitas dan menyenangkan. Lesson study merupakan salah satu model pembinaan terhadap guru melalui pengkajian kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan secara kolaboratif dan berkelanjutan dalam membangun komunitas belajar. Lima belas guru matematika yang tergabung dalam MGMP Matematika SMP Kota Malang melaksanakan Lesson Study for Learning Community dalam 3 kegiatan plan dan 3 kegiatan dosee. Lesson study mampu meningkatkan kompetensi guru dan keaktifan peserta didik dalam pembelajaran.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

pmej

Publisher

Subject

Mathematics

Description

Pi: Mathematics Education Journal is issued as an academic journal and devoted to the publication of research papers in the field of mathematics education. Mathematics education should be interpreted to mean the whole field of human ideas and activities that could affect the teaching and learning of ...