JIMFE (Jurnal Ilmiah Manajemen Fakultas Ekonomi)
Vol 4, No 1 (2012): Vol 4, No 1 (2012)

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA GURU

Priatna, Angka (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Mar 2018

Abstract

ABSTRAK Kinerja merupakan perilaku nyata yang ditampilkan setiap orang sebagai prestasi kerja yang dihasilkan oleh karyawan sesuai dengan perannya dalam perusahaan. Salah satu faktor yang dapat mempengaruhi kinerja karyawan diantaranya adalah Kompensasi dalam rangka menghargai dan memotivasi karyawan agar lebih giat dan termotivasi demi mencapai tujuan organisasi. Kinerja merupakan salah satu bagian penting dalam organisasi, agar tujuan organisasi dapat dicapai dengan optimal. Berdasarkan latar belakang masalah di atas, tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) Seberapa besar pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja guru, (2) Seberapa besar pengaruh kompensasi terhadap kinerja guru, (3) Seberapa besar pengaruh motivasi kerja dan kompensasi secara bersama-sama terhadap kinerja guru.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

jimfe

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ilmiah Manajemen Fakultas Ekonomi (JIMFE) aims to publish scientific articles in management which can give contribution to the education and development of the science. JIMFE welcomes empirical, theoretical, and case-based studies articles which are relevant to all management aspects ...