Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ
Vol 5 No 1 (2018): Januari

APLIKASI KONFIGURASI MIKROTIK SEBAGAI MANAJEMEN BANDWIDTH DAN INTERNET GATEWAY BERBASIS WEB

Asnawi, Muhamad Fuat (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jan 2018

Abstract

Kebutuhan akan informasi dan akses data pada saat ini sangat tinggi. Untuk memenuhi itu salah satunya dengan jaringan komputer sebagai medianya. Jaringan dibangun menggunakan dengan beberapa perangkat jaringan yang berbeda beda, salah satunya adalah router. Router merupakan alat yang dapat mengirimkan paket data berbeda jaringan (antar jaringan) melalui proses yang disebut dengan routing. banyak sekali perusahaan yang memproduksi router, mikrotik adalah salah satu perusahaan yang memproduksi router. Walaupun produk mikrotik dibuat agar mempermudah pengguna dalam mengkonfigurasinya tetapi harus memerlukan orang yang ahli dalam jaringan untuk mengkonfigurasi Mikrotik Router OS. Dengan adanya aplikasi konfigurasi ini diharapkan pengguna dapat melakukannya lebih mudah, karena aplikasi ini menggunakan user interface yang lebih user friendly.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

ppkm

Publisher

Subject

Other

Description

Jurnal Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat UNSIQ (Jurnal PPKM) merupakan media komunikasi dan desiminasi hasil-hasil penelitian, pengabdian, studi kasus dan ulasan ilmiah (terapan) bagi ilmuwan dan praktisi di bidang sains dan teknologi. Jurnal ini terbit pertama kali pada tahun 2014 dan ...