Informatika : Jurnal Informatika, Manajemen dan Komputer
Vol 9, No 2 (2017): DESEMBER 2017

PENENTUAN POLA YANG SERING MUNCUL UNTUK PENJUALAN PUPUK MENGGUNAKAN ALGORITMA FP-GROWTH

Chandra Eri Firman (AMIK Dumai)



Article Info

Publish Date
10 Jan 2019

Abstract

Aturan asosiasi dengan melakukan analisis suatu transaksi penjualan. Analisis transaksi penjualan bertujuan untuk merancang strategi yang efektif dengan memanfaatkan data transaksi penjualan produk pupuk yang dibeli oleh konsumen. Association rule adalah teknik data mining untuk mencari hubungan antar-item dalam suatu dataset yang ditentukan dengan menggunakan Algoritma FP-Growth. Frequent Pattern Growth (FP-Growth) adalah salah satu alternatif algoritma yang dapat digunakan untuk menentukan himpunan data yang paling sering muncul (frequent itemset) dalam sebuah kumpulan data. Algoritma FP-Growth menggunakan konsep pembangunan tree dalam pencarian frequent itemsets. Dari perhitungan nilai confidence dari rule yang dihasilkan menggunakan  Rapidminer-studio 7.3.0. Kata Kunci : Data Mining, Assosiation Rule, FP-Growth, Penjualan Produk

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

path

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Informatika adalah merupakan wadah publikasi bagi peneliti, Dosen, Mahasiswa dalam mengembangkan penelitiannya dalam bidang kecerdasan buatan, kriptografi, pengolahan citra, data mining, system pendukung keputusan, mobile computing, system operasi, multimedia, system pakar, GIS, jaringan ...