Jurnal Ilmiah Ekonomi Global Masa Kini
Vol 9, No 2

Analisis atas Penerimaan Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (Pbb-Kb) dalam Menunjang Peningkatan Pajak Asli Daerah (Studi Kasus pada Badan Pendapatan Daerah Provinsi Sumatera Selatan)

Ermadiani Ermadiani (Universitas Sriwijaya)
Rina Tjandrakirana DP (Universitas Sriwijaya)
Dwi Rini (Universitas Sriwijaya)



Article Info

Publish Date
22 Jan 2019

Abstract

Abstract This study aims to see how the Analysis of Tax Returns on Motor Vehicle Fuel (PBB - KB) in Supporting Increases in Original Regional Taxes (Case Study of the Regional Revenue Agency of the Province of South Sumatra). The data analysis method used in this study is descriptive data analysis with qualitative and quantitative approaches. The method is carried out using the self assessment system tax collection system.The results of this study show the Analysis of Tax Returns on Motor Vehicle Fuel (PBB-KB) from 2012 to 2017 included in the effective category, even though in 2015, 2016 and 2017 there was a decrease in receipt of Motor Vehicle Fuel Tax (PBB-KB). While the results of the trend analysis with data management carried out manually obtained the results of trend analysis of the receipt of Motor Vehicle Fuel Tax (PBB-KB), with positive moving prospects (increasing) for the next 5 years starting from the period 2018 to the year 2022.          Keyword : Regional Original Income, Tax Revenue, Motor Vehicle Fuel Tax  AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana Analisis  Atas Penerimaan Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor  (PBB - KB)  dalam Menunjang Peningkatan  Pajak Asli Daerah (Studi Kasus Pada Badan Pendapatan  Daerah Provinsi Sumatera Selatan). Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis data deskriptif dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Metode yang dilakukan dengan menggunakan sistem pemungutan pajak self assessment system.Hasil dari penelitian ini menunjukan Analisis  Atas Penerimaan Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (PBB-KB) dari tahun 2012 hingga 2017 termasuk dalam kategori efektif, walaupun tahun 2015, 2016 dan 2017 terjadi penurunan penerimaan Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (PBB-KB). Sedangkan hasil analisis trend dengan pengelolaan data yang dilakukan secara manual memperoleh hasil analisis trend terhadap penerimaan Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (PBB-KB), dengan prospek yang bergerak positif (meningkat) selama 5 tahun yang akan datang yaitu mulai periode tahun 2018 sampai dengan tahun 2022.Kata kunci : Pendapatan Asli Daerah, Penerimaan Pajak, Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (PBB-KB).

Copyrights © 0000






Journal Info

Abbrev

EGMK

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Ekonomi Global Masa Kini merupakan majalah ilmiah Universitas Indo Global Mandiri yang mencakup hasil penelitian, makalah review, dan komunikasi singkat bidang ilmu Ekonomi. Topik-topik yang tercakup dalam jurnal ini adalah semua bidang terkait dengan ilmu ekonomi. Jurnal ini terbit dua kali dalam ...