Assets: Jurnal Akuntansi dan Pendidikan
Vol 8, No 1 (2019)

Pengamanan Barang Milik Daerah dalam Mewujudkan Akuntabilitas di BPKAD Kota Madiun

Anggie Riestanty (Universitas PGRI Madiun)
Isharijadi Isharijadi (Universitas PGRI Madiun)
Juli Murwani (Universitas PGRI Madiun)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menjabarkan bagaimana pelaksanaan pengamanan Barang Milik Daerah dalam mewujudkan akuntabilitas di BPKAD Kota Madiun. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan melakukan wawancara kepada pegawai di bidang akuntansi dan aset. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengamanan Barang Milik Daerah di BPKAD Kota Madiun sudah efektif namun belum akuntabel. Keterbaruan dari penelitian ini yang membedakannya dari penelitian sebelumnya yaitu peneliti memasukkan unsur Pendapatan Asli Daerah (PAD) untuk menilai akuntabilitas dalam pengamanan Barang Milik Daerah.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

assets

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

ASSETS is an accounting term that means property. Together with the hope and spirit of our study program, ASSETS is expected to be a valuable repository that holds the results of thinking and research in the field of accounting and education. Our accounting and education sub-areas include financial ...