Simtek : Jurnal Sistem Informasi dan Teknik Komputer
Vol 4 No 1 (2019): April 2019

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PENERIMAAN RASKIN (BERAS MISKIN) PADA KECAMATAN KENDARI BARAT MENGGUNAKAN METODE ANALYTHICAL HIERARCHI PROCESS (AHP)

Dwindy Astuty Ridwan (STMIK Catur Sakti Kendari)
Baharuddin Rahman (STMIK Catur Sakti Kendari)



Article Info

Publish Date
16 Apr 2019

Abstract

Dinas Sosial bagian bidang penangan fakir miskin dalam penentuan penerimaan raskin masih dilakukan dengan memperhitungkan data lama , hal ini tentunya dalam penentuan penerimaan raskin pada kecamatan kendari barat masih sering terjadi kesalahan, kekeliruan dan penentuannya pun terkesan sujektif. Oleh karena itu dibuatlah suatu sistem pendukung keputusan yang dipakai untuk mendukung pengambilan keputusan dalam suatu organisasi atau sebuah perusahaan. Dalam sistem pendukung keputusan ini menggunakan metode Analythical Hierarchi Process (AHP) , dan metode pengembangan sistem SDLC model Waterfall dengan perancangan basis data menggunakan ERD dan bahasa pemrograman menggunakan Delphi XE. Hasil dari aplikasi mempermudah untuk menentukan penerima raskin (Beras Miskin) pada kecamatan Kendari Barat sesuai kriteria penilaian, dengan memberikan hasil dn informasi yang akurat dalam penentuan penerimaan raskin (Beras Miskin).

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

simtek

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Jurnal Sistem Informasi dan Teknik Komputer diterbitkan dua edisi jurnal dalam satu tahun, yaitu pada bulan April dan Oktober. Jurnal Sistem Informasi dan Teknik Komputer mencakup bidang-bidang ilmu teknologi informasi antara lain teknik komputer, ilmu komputer, sistem informasi, komputerisasi ...