cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota bandar lampung,
Lampung
INDONESIA
Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan
ISSN : 19795823     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Education,
Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan merupakan jurnal ilmiah pada bidang pendidikan dan pembelajaran yang terbit sejak tahun 2008 dengan Nomor p-ISSN: 1979-5823 (media cetak) berdasarkan SK No. 0005.49/Jl.3.02/SK.ISSN/2008.06, tertanggal 19 Juni 2008; e-ISSN: 2620-7672 (media online) berdasarkan SK No. 0005.26207672/JI.3.1/SK.ISSN/2018.05, tertanggal 9 Mei 2018. Jurnal Lentera dikelola dan diterbitkan oleh Lembaga Penelitian STKIP PGRI Bandar Lampung. Terbit setiap semester atau dua kali dalam setahun, yaitu pada bulan April dan Oktober.
Arjuna Subject : -
Articles 12 Documents
Search results for , issue "Vol 2 (2012): Lentera" : 12 Documents clear
HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VII SEMESTER GANJIL SMP PGRI 3 BANDAR LAMPUNG Jaya, Wayan Satria
Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2012): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Lembaga Penelitian STKIP PGRI Bandar Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to obtain data on how far the relationship between motivation to learn with the learning outcomes of students in school. Methodused is the correlation with quantitative approach. Can be said there is a positive relationship between motivation to learn with the learning outcomes of students in school by 14.11%. Therefore, to improve student learning outcomes in advance should increase learning motivation.
FRASA DALAM BAHASA INDONESIA ., Surastina
Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2012): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Lembaga Penelitian STKIP PGRI Bandar Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengajaran bahasa tidak dapat Iepas sama .sekali daripada pertumbuhan ilmu bahasa pada umumnya. Kaum Brahma di India beberapaabad sebelum Masehi mendapat “pelajaran" bahasa Sansekerta dari ahli-ahli tata bahasa mereka. Biarpun tujuannya berbeda daripada pelajaran bahasa pada umumnya yaitu karena kaum Brahma itu mengusahakan "kemurnian" ucapan dan pembentukan frasa dan kalimat, supaya mantera-mantera yang mereka ucapkan tidak kehilangan hikmahnya, pengajaran bahasa bagi kaum Brahma itu merupakan pengajaran bahasa yang sesuai dengan ilmu bahasa murni. Untuk itu pada tulisan ini saya akan membahas tentang pembagian frasa dalam bahasa Indonesia.
AN ANALLYSIS OF STUDENTS‟ ERRORS IN ENGLISH NEGATION AT THE 2nd SEMESTER OF THE 7th CLASS OF SMP PGRI 3 BANDAR LAMPUNG Damiri, Adenan
Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2012): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Lembaga Penelitian STKIP PGRI Bandar Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

In teaching and learning English as a foreign language. The students should have the ability in using it in speaking or writing. However to be ableto speak or write well, the students should have the mastery of structure. Because if they have lack of structure they will make errors. It is therefore, the writer would like to analyze the students‟ errors in using English negation.The subject is the students at the second semester of the seventh class of SMP PGRI 3 Bandar that consists of 40 students. In the data collecting technique the writer used essay test writing test, it means that ask the students to answer based on the teacher‟ questions in written dialogue and in analyzing the data the students was used surface strategy taxonomy.Based on the data analyzing of students‟ English negation of their writing dialogue, the writer described that there are 25 students who madeerrors from 40 students= 62.5%. And from 40 students the writer found 440 sentences. From 440 students, there are 199 in correct sentences= 27.04%.. From 199 incorrect sentence or errors, there are 16 sentences in omission errors= 13.45%; addition errors is 16 sentences= 13.45%;misformation errors is 81 sentences = 68.06%; and misordering errors is 6 sentences= 5.04%. Based on kind of errors, it can be seen that misformation is the highest errors and misordering errors is lowest error.Most of the students‟ errors because of the students‟ ability of structure. It means that the students have lack of structure mastery especiallyin using auxiliary verb and the using of „not‟ and also the using tenses.
PENDEKATAN KONSELING BEHAVIORAL UNTUK MENINGKATKAN APLIKASI PEMBELAJARAN AKIDAH AKHLAK SISWA MADRASAH ALIYAH ( Teori modelling Albert Bandura) Oktariana, Yohana
Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2012): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Lembaga Penelitian STKIP PGRI Bandar Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kajian ini bertujuan untuk meningkatkan aplikasi pembelajaran akidah akhlak khususnya bagi siswa tingkat Madrasah Aliyah/SLTA dengan metode pendekatan konseling behavioral,maka tujuan dari konseling behavioral akan mejadi salah satu solusi tepat yang dapat mengubah perilakuyang salah dalam penyesuaian dengan cara memperkuat perilaku yang diharapkan dan meniadakan perilaku yang tidak diharapkan serta membantu menemukan cara-cara berperilaku yang tepat.Konseling behavioral dipandang penting untuk membantu pembelajaran akhlak remaja karena dalam pandangan behavioral, kepribadian itu pada hakekatnya adalah perilaku. Dan perilaku itu dibentuk berdasarkan hasil segenap pengalamannya berupa interaksi individu dengan lingkungan sekitarnya, oleh karena itu konsep behavioral perilakumanusia merupakan hasil belajar, sehingga dapat diubah dengan memanipulasi dan mengkreasi kondisi-kondisi belajar. Pada dasarnya, proseskonseling merupakan suatu penataan proses atau pengalaman belajar untuk membantu individu supaya mengubah perilakunya agar dapat memecahkan masalahnya.
HUBUNGAN ANTARA MINAT BACA DI PERPUSTAKAAN SEKOLAH DENGAN HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SEMESTER GENAP SMA NEGERI 1 PADANG CERMIN TAHUN PELAJARAN 2011/2012 Hardiningsih, Eka; Hidayat, Nurdin
Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2012): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Lembaga Penelitian STKIP PGRI Bandar Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini berkaitan dengan hubungan antara minat baca di perpustakaan sekolah dengan hasil belajarekonomi siswa kelas X semester genap SMA Negeri 1 Padang Cermin tahun pelajaran 2011/2012. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara minat baca di perpustakaan sekolah dengan hasil belajar ekonomi.Populasi dalam penelitian ini adalah siswa seluruh kelas X semester genap SMA Negeri 1 Padang Cermin tahun pelajaran 2011/2012 sebanyak257 siswa yang terbagi menjadi 7 kelas. Sampel di ambil dengan menggunakan teknik Stratified Proporsional Random Sampling sebanyak 37siswa. Pengambilan data minat baca di perpustakaan sekolah di peroleh dengan meggunakan angket, sedangkan data hasil belajar ekonomi siswa di peroleh dengan menggunakan tes. Berdasarkan hasil analisis data di dapat r = 0,798 Ini menunjukkan bahwa ada hubungan yang positif antara minat baca di perpustakaan sekolah dengan hasil belajar ekonomi siswa kelas X semester genap SMA Negeri 1 Padang Cermin Tahun Pelajaran 2011/2012.
PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SEMESTER GANJIL SMP NEGERI 13BANDAR LAMPUNG Suryati, Wawat
Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2012): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Lembaga Penelitian STKIP PGRI Bandar Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis seberapa besar pengaruh model pembelajaran berbasis masalah terhadap hasil belajar IPS Terpadupada Siswa kelas VII Semester Ganjil SMP Negeri 13 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2012/2013. Metode yang digunakan dalam penelitian iniadalah metode eksperimen. Bentuk penelitian eksperimen yang digunakan adalah desain quasi eksperimen dengan jenis Nonequivalent Control Group Design. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII SMP Negeri 13 Bandar Lampung yang berjumlah 56 orang. Hasil analisis data diperoleh hasil rata-rata post-test siswa 73,09, kemudian dari perhitungan Uji Hipotesis dengan rumus t didapatkan hasil berupa nilai thitung post-test 5,73 dan ttabel 1,6749, karena thitung>ttabel maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh pada hasil belajar siswa yang menerapkan model pembelajaran berbasis masalah dalam pembelajaran IPS Terpadu di Kelas VII SMP Negeri 13 Bandar Lampung.
HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VII SEMESTER GANJIL SMP PGRI 3 BANDAR LAMPUNG Jaya, Wayan Satria
Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2012): Lentera
Publisher : LPPM STKIP PGRI Bandar Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (178.31 KB)

Abstract

This study aims to obtain data on how far the relationship between motivation to learn with the learning outcomes of students in school. Method used is the correlation with quantitative approach. Can be said there is a positive relationship between motivation to learn with the learning outcomes of students in school by 14.11%. Therefore, to improve student learning outcomes in advance should increase learning motivation.
AN ANALLYSIS OF STUDENTS‟ ERRORS IN ENGLISH NEGATION AT THE 2nd SEMESTER OF THE 7th CLASS OF SMP PGRI 3 BANDAR LAMPUNG Damiri, Adenan
Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2012): Lentera
Publisher : LPPM STKIP PGRI Bandar Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (308.077 KB)

Abstract

In teaching and learning English as a foreign language. The students should have the ability in using it in speaking or writing. However to be able to speak or write well, the students should have the mastery of structure. Because if they have lack of structure they will make errors. It is therefore, the writer would like to analyze the students‟ errors in using English negation. The subject is the students at the second semester of the seventh class of SMP PGRI 3 Bandar that consists of 40 students.In the data collecting technique the writer used essay test writing test, it means that ask the students to answer based on the teacher‟ questions in written dialogue and in analyzing the data the students was used surface strategy taxonomy.Based on the data analyzing of students‟ English negation of their writing dialogue, the writer described that there are 25 students who made errors from 40 students= 62.5%. And from 40 students the writer found 440 sentences. From 440 students, there are 199 in correct sentences= 27.04%..From 199 incorrect sentence or errors, there are 16 sentences in omission errors= 13.45%; addition errors is 16 sentences= 13.45%; misformation errors is 81 sentences = 68.06%; and misordering errors is 6 sentences= 5.04%. Based on kind of errors, it can be seen that misformation is the highest errors and misordering errors is lowest error.Most of the students‟ errors because of the students‟ ability of structure. It means that the students have lack of structure mastery especially in using auxiliary verb and the using of „not‟ and also the using tenses.
PENDEKATAN KONSELING BEHAVIORAL UNTUK MENINGKATKAN APLIKASI PEMBELAJARAN AKIDAH AKHLAK SISWA MADRASAH ALIYAH ( Teori modelling Albert Bandura) Oktariana, Yohana
Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2012): Lentera
Publisher : LPPM STKIP PGRI Bandar Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (248.554 KB)

Abstract

Kajian ini bertujuan untuk meningkatkan aplikasi pembelajaran akidah akhlak khususnya bagi siswa tingkat Madrasah Aliyah/SLTA dengan metode pendekatan konseling behavioral,maka tujuan dari konseling behavioral akan mejadi salah satu solusi tepat yang dapat mengubah perilakuyang salah dalam penyesuaian dengan cara memperkuat perilaku yang diharapkan dan meniadakan perilaku yang tidak diharapkan serta membantu menemukan cara-cara berperilaku yang tepat.Konseling behavioral dipandang penting untuk membantu pembelajaran akhlak remaja karena dalam pandangan behavioral, kepribadian itu pada hakekatnya adalah perilaku. Dan perilaku itu dibentuk berdasarkan hasil segenap pengalamannya berupa interaksi individu dengan lingkungan sekitarnya, oleh karena itu konsep behavioral perilaku manusia merupakan hasil belajar, sehingga dapat diubah dengan memanipulasi dan mengkreasi kondisi-kondisi belajar. Pada dasarnya, proses konseling merupakan suatu penataan proses atau pengalaman belajar untuk membantu individu supaya mengubah perilakunya agar dapat memecahkan masalahnya.
HUBUNGAN ANTARA MINAT BACA DI PERPUSTAKAAN SEKOLAH DENGAN HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SEMESTER GENAP SMA NEGERI 1 PADANG CERMIN TAHUN PELAJARAN 2011/2012 Hardiningsih, Eka; Hidayat, Nurdin
Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2012): Lentera
Publisher : LPPM STKIP PGRI Bandar Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (168.16 KB)

Abstract

Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini berkaitan dengan hubungan antara minat baca di perpustakaan sekolah dengan hasil belajar ekonomi siswa kelas X semester genap SMA Negeri 1 Padang Cermin tahun pelajaran 2011/2012. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara minat baca di perpustakaan sekolah dengan hasil belajar ekonomi.Populasi dalam penelitian ini adalah siswa seluruh kelas X semester genap SMA Negeri 1 Padang Cermin tahun pelajaran 2011/2012 sebanyak 257 siswa yang terbagi menjadi 7 kelas. Sampel di ambil dengan menggunakan teknik Stratified Proporsional Random Sampling sebanyak 37 siswa. Pengambilan data minat baca di perpustakaan sekolah di peroleh dengan meggunakan angket, sedangkan data hasil belajar ekonomi siswa di peroleh dengan menggunakan tes.Berdasarkan hasil analisis data di dapat r = 0,798 Ini menunjukkan bahwa ada hubungan yang positif antara minat baca di perpustakaan sekolah dengan hasil belajar ekonomi siswa kelas X semester genap SMA Negeri 1 Padang Cermin Tahun Pelajaran 2011/2012.

Page 1 of 2 | Total Record : 12


Filter by Year

2012 2012


Filter By Issues
All Issue Vol. 16 No. 2 (2023): Lentera Vol. 16 No. 1 (2023): Lentera Vol. 15 No. 2 (2022): Lentera Vol. 15 No. 1 (2022): Lentera Vol. 14 No. 2 (2021): Lentera Vol 14 No 1 (2021): Lentera Vol. 14 No. 1 (2021): Lentera Vol 13 No 2 (2020): Lentera Vol. 13 No. 2 (2020): Lentera Vol 13 No 1 (2020): Lentera Vol. 13 No. 1 (2020): Lentera Vol. 12 No. 2 (2019): Lentera Vol 12 No 2 (2019): Lentera Vol 12 No 1 (2019): Lentera Vol 12 No 1 (2019): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol. 12 No. 1 (2019): Lentera Vol 11 No 2 (2018): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol. 11 No. 2 (2018): Lentera Vol 11 No 2 (2018): Lentera Vol 11 No 1 (2018): Lentera Vol 11 No 1 (2018): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol. 11 No. 1 (2018): Lentera Vol 2 (2017): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2017): Lentera Vol 1 (2017): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 1 (2017): Lentera Vol 2 (2016): Lentera Vol 2 (2016): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 1 (2016): Lentera Vol 1 (2016): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2015): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2015): Lentera Vol 1 (2015): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 1 (2015): Lentera Vol 2 (2014): Lentera Vol 2 (2014): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 1 (2014): Lentera Vol 1 (2014): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 2 (2013): Lentera Vol 2 (2013): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 1 (2013): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 1 (2013): Lentera Vol 2 (2012): Lentera Vol 2 (2012): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 1 (2012): Lentera: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 1 (2012): Lentera More Issue