Mega Aktiva: Jurnal Ekonomi dan Manajemen
Mega Aktiva: Jurnal Ekonomi dan Manajemen dengan ISSN 2086-1974 (Print) dan ISSN 2654-5780 (Online) adalah jurnal peer-review yang diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Muhammadiyah Kendari serta terbit 2 kali dalam setahun yakni pada bulan April dan Agustus. Mega Aktiva: Jurnal Ekonomi dan Manajemen menerima artikel penelitian (Diutamakan) dan artikel konseptual mengenai masalah ekonomi dan manajemen. Harap baca dan pahami pedoman penulis secara menyeluruh.
Articles
84 Documents
PENGARUH FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL TERHADAP PEMBIAYAAN SYARIAH DAN KEUNGGULAN BERSAING UKM DI KOTA KENDARI
Sitti Zakiah M
Mega Aktiva Vol 6, No 1 (2017): April
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kendari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (226.3 KB)
|
DOI: 10.32833/majem.v6i1.42
Penelitian ini bertujuan untuk (1) menguji dan menganalisis pengaruh faktor internal terhadap keputusan pembiayaan syariah UKM; (2) menguji dan menganalisis pengaruh faktor eksternal terhadap keputusan pembiayaan syariah UKM; (3) mengkaji pengaruh faktor internal dan eksternal terhadap keunggulan bersaing UKM melalui keputusan pembiayaan syariah; (4) mengkaji secara langsung pengaruh faktor internal terhadap keunggulan bersaing UKM; (5) mengkaji secara langsung pengaruh faktor eksternal terhadap keunggulan bersaing UKM. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif.Analisis data dilakukan melalui metode Partial Last Square (PLS). Penentuan sampel dilakukan dengan teknik purposive dengan terlebih dahulu menyeleksi UKM yang melakukan pembiayaan pada bank syariah (Muamalat dan Mandiri), sampel berjumlah 30 responden. Hasil penelitian menunjukan bahwa untuk dapat mengakses pembiayaan dan mendapatkan keunggulan bersaing, maka harus memperhatikan faktor internal antara lain: karakteristik pengusaha,motivasi,integritas dan modal, dan faktor eksternal yaitu: kebijakan pemerintah,teknologi informasi,membangun jaringan,pesaing dan ekuatan sosial budaya. Hasil statistik menunjukan bahwa motivasi, modal, kebijakan pemerintah dan membangun jaringan berpengaruh signifikan terhadap pembiayaan syariah dan keunggulan bersaing UKM.
ACCOUNTING PRACTICE MODEL ON THE HOME INDUSTRY UD. AGUNG
Benny Afianto;
Rosnawintang Rosnawintang;
La Ode Anto
Mega Aktiva Vol 8, No 1 (2019): April
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kendari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (432.232 KB)
|
DOI: 10.32833/majem.v8i1.77
In the final stage, an accounting practice will produce information that is beneficial to the company, researchers have revealed the findings of his research regarding the existence of accounting practices in the home industry of UD. Agung. Based on an explanation of the philosophical assumptions that underlie the research methodology, philosophically this research is placed in a position as a research with an interpretive paradigm. This study is not intended to provide generalizations on accounting models in other home industries. The results of this study state that for accounting records UD. Agung is carried out very simply, only records incoming/outgoing money, incoming/outgoing goods and paying the craftsmen's wages. From the simple recording, found the values of sincerity, trust and honesty, and justice are the values that underlie accounting practices in the home industry of UD. Agung. Besides that, the existence of intensity of accounting practices is still very low and its application is still very simple. The meaning of accounting for human resources can be seen when the informant determines production costs and selling prices. For salary management, it can be recognized as an investment in human resource accounting in the compensation model group. Accounting practices at UD. Agung is not only interpreted as an attempt to calculate the numbers then presented in the form of notes. However, accounting in this study is also interpreted as an attempt to calculate the numbers carried out in the minds and minds of business people without holding records.
PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA
Emillia Nurdin
Mega Aktiva Vol 6, No 1 (2017): April
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kendari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (163.472 KB)
|
DOI: 10.32833/majem.v6i1.44
Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh kinerja keuangan yang diproksikan dengan Return on Asset (ROA) dan Debt to Equity ratio (DER) terhadap return saham pada perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Metode analisis yang digunakan adalah metode regresi linier berganda serta mengunakan uji asumsi klasik untuk menguji penyimpangan klasik yang biasanya terjadi, diantaranya uji normalitas, multikolonieritas, heterokedatisitas dan autokorelasi. Analisis regresi linier berganda ini dilakukan dengan bantuan program komputer SPSS (Statistical Product and Service Sollution) Ver. 19. Sampel yang digunakan pada penelitian ini berjumlah 13 perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan periode pengamatan selama 4 tahun, mulai tahun 2009 s.d. 2012. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa kinerja keuangan yang diproksikan dengan Retun on Asset (ROA) dan Debt to Equity Ratio (DER) tidak berpengaruh signifikan terhadap return saham. Hal ini mengindikasikan bahwa investor belum sepenuhnya memanfaatkan informasi yang ada pada laporan keuangan dalam melakukan keputusan investasi.
ANALISIS EFISIENSI USAHATANI PADI SAWAH : STUDI PADA PETANI PADI SAWAH DI DESA CIALAM JAYA KECAMATAN KONDA KABUPATEN KONAWE SELATAN
La Ode Nur Yasin
Mega Aktiva Vol 5, No 1 (2016): April
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kendari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (178.871 KB)
|
DOI: 10.32833/majem.v5i1.67
Penelitian ini dilaksanakan di Desa Cialam Jaya Kecamatan Konda Kabupaten Konawe Selatan, pada Bulan Agustus 2013. Penentuan sampel dilakukan secara acak sederhana dengan menggunakan rumus Taro dan Yamane, sebanyak 32 orang. Penelitian ini bertujuan untuk (1) menganalisis elastisitas produksi pada usahatani padi sawah (2) menganalisis tingkat efisiensi penggunaan faktor-faktor produksi pada usahatani padi sawah. Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) elastistas produksi bibit, pupuk urea, pupuk TSP, pestisida dan tenaga kerja bernilai positif dan berada pada daerah rasional. (2) penggunaan faktor produksi bibit, pupuk urea, pupuk TSP, dan tenaga kerja belum efisien dengan nilai NPM/BKM > 1, sedangkan penggunaan faktor produksi pestisida tidak efisien dengan nilai NPM/BKM < 1.
PENGARUH KEPEMIMPINAN, LINGKUNGAN KERJA DAN DISIPLIN TERHADAP KINERJA PEGAWAI KANTOR UPTP BALAI PENINGKATAN PRODUKTIVITAS KENDARI
Sabaruddin Sabaruddin;
Marissa Marissa
Mega Aktiva Vol 7, No 1 (2018): April
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kendari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (160.118 KB)
|
DOI: 10.32833/majem.v7i1.57
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan, lingkungan kerja, dan disiplin terhadap kinerja di UPTD Balai Peningkatan Produktifitas Kendari. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai UPTD sebanyak 25 orang. Hasil penelitian dengan menggunakan indikator kepemimpinan yang meliputi: penetapan standar kerja yang jelas, membantu pegawai yang kesulitan ketika bekerja, menginginkan hasil yang optimal tanpa adanya hambatan, dan selalu memberikan penjelasan tentang tugas yang akan diserahkan oleh bawahan, dengan indikator tersebut dihasilkan kesimpulan bahwa variable kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Indikator yang digunakan untuk mengukur lingkungan kerja adalah suasana kerja yang nyaman, dan fasilitas kerja yang lengkap, dengan indikator tersebut dihasilkan kesimpulan bahwa variable lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai.
ANALISIS KEMANDIRIAN DAN EFISIENSI BELANJA DAERAH PERBANDINGAN ANTARA SULAWESI TENGGARA DAN SULAWESI TENGAH
Muhamad Armawaddin
Mega Aktiva Vol 6, No 2 (2017): Agustus
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kendari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (238.175 KB)
|
DOI: 10.32833/majem.v6i2.50
This study aims to determine the phenomenon of Flypapper Effect on the regional expenditure of regencies / cities in the Provinces of Southeast Sulawesi and Central Sulawesi. This study uses secondary data by observing PAD data, DAU and District / Municipality Expenditure in Southeast Sulawesi and Central Sulawesi during the period 2016-2017. Data analysis used is panel data regression analysis. The results showed that in the period 2016-2017 Flypaper Effect was detected at regional expenditures of regencies / cities in Southeast Sulawesi and Central Sulawesi indicating that in the observation period of Regency / City Government in Southeast Sulawesi and Central Sulawesi there was an inefficient use of regional expenditure funds in proportion which is relatively different. Development financing in the provinces of Southeast Sulawesi and Central Sulawesi is still dependent on transfer funds with Central Sulawesi Province relatively more independent than Southeast Sulawesi. The result of the research is proved in the period 2016-2017 that partially and simultaneously, PAD and DAU have significant influence to the regional expenditure in the Regency and City in Central Sulawesi Province. While in Southeast Sulawesi only DAU has a significant effect on regional expenditure in the same period of observation
KEPUTUSAN PENDANAAN, UKURAN PERUSAHAAN, LABA PERUSAHAAN DAN RISK BASED CAPITAL, SEBAGAI VARIABEL PREDIKTOR NILAI PERUSAHAAN ASURANSI DI INDONESIA
Adnan Hakim;
Al Asy Ari Adnan Hakim
Mega Aktiva Vol 7, No 2 (2018): Agustus
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kendari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (251.639 KB)
|
DOI: 10.32833/majem.v7i2.72
This research is to analyze and determine the contribution of factor funding decisions, the size of the company, the company's profit and risk based capital simultaneously and partially to the company's value. The approach used is The correlation between variables, while the sampling technique is purposive sampling were selected based on certain criteria as much as 10 insurance companies listed on the Jakarta Stock Exchange in parentheses period of 7 years. The data used is secondary data that is accessed from the JSE's website, and the methods of analysis used is multiple linear regression. The results of this study found that the funding decision does not significantly increase the value of the company, while the size of the company and the company's profit as well as partial risk-based capital has a positive and significant effect in increasing the value of the company. Then simultaneously discovered all the observed variables have contributed simultaneously to enhance shareholder value. This means that, to increase the value of the company, it needed the funding decision is effective and efficient, the size of the company and the company's profit and risk-based capital.
ANALISIS NILAI TAMBAH PEMBUATAN ABON IKAN DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN EKONOMI RUMAH TANGGA DI KELURAHAN PURIRANO KEC. KENDARI KOTA KENDARI
Murini Murini;
La Ode Alimusa
Mega Aktiva Vol 5, No 1 (2016): April
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kendari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (142.47 KB)
|
DOI: 10.32833/majem.v5i1.63
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui potensi nilai tambah usaha pembuatan abon ikan dalam meningkatkan pendapatan dan untuk menciptakan kemandirian masyarakat pinggiran di Kota Kendari, selain itu tujuan khusus adalah terpublikasinya hasil penelitian dosen pada jurnal lokal atau nasional terakreditasi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis deskriptif dan analisis kuantitatif dimana analisa pendapatan Pd = TR – TC dan perhitungan BEP. Penelitian ini dilakukan beberapa tahap sesuai rencana penelitian yang dapat diuraikan sebagai berikut. Hasil penelitian menunjukan bahwa pembuatan abon ikan memiliki nilai tambah terhadap ekonomi rumah tangga di Kelurahan Purirano Kecamatan Kendari. Nilai tambah yang dipeloh pada usaha pembuatan abon ikan sebesar Rp 475/Kg yang berarti bahwa setiap penggunaan 1 Kilo gram bahan baku menhasilakn 475 Rupiah. Usaha Pembuatan Abon Ikan yang dilaksanakan di Kelurahan Purirano Kecamatan Kendari Kota Kendarai memberikan keuntungan sebesar 439.
ANALISIS EFISIENSI INVESTASI DI PROVINSI SULAWESI TENGGARA PADA PERIODE 2001 - 2013
Indri Hapsari;
Sitti Zakiah M
Mega Aktiva Vol 6, No 1 (2017): April
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kendari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (169.522 KB)
|
DOI: 10.32833/majem.v6i1.43
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mengukur tingkat efisiensi investasi yang ada di Provinsi Sulawesi Tenggara pada periode 2001 - 2013 dan mengembangkan langkah-langkah kebijakan yang mendukung masuknya investasi di Provinsi Sulawesi Tenggara. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Metode perhitungan Incremental Capital Output Ratio (ICOR) digunakan untuk penilaian tingkat efisiensi investasi di Provinsi Sulawesi Tenggara Secara matemastis Harrod-Domar menunjukkan rumus ICOR. Hasil penelitian menunjukan bahwa investasi yang masuk ke Provinsi Sulawesi Tenggara dari periode 2001-2013 masih tergolong tergolong efisienJika dilihat dari nilai ICOR lag 0 maupun lag 1 masih tergolong cukup efisien dengan nilai ICOR diantara 3 dan 4 meskipun pada tahun tertentu terdapat nilai ICOR diatas 4 yang menunjukkan kurang efisiennya tingkat investasi dengan koefisien nilai ICOR lag 0 pada tahun 2009 dan 2013 sedangkan lag 1 pada tahun 2012 dan 2013. Sedangkan berdasarkan metode akumulasi investasi yang menerapkan prinsip rata-rata tertimbangmenunjukkan semakin tidak efisiennya tingkat investasi pada periode pengamatan dari 2004-2013, 2005-2013, 2006-2013, 2007-2013,2008-2013masing-masing menunjukkan nilai ICOR diatas 4.
IMPROVEMENT STRATEGY OF EXPORT PERFORMANCE IN SOUTH SULAWESI
Haris Maupa;
Syarifuddin Sulaiman;
Hardinasta Perdana
Mega Aktiva Vol 8, No 1 (2019): April
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kendari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (696.581 KB)
|
DOI: 10.32833/majem.v8i1.78
The development of new commodities or products that are in line with market needs is a challenge for exporters. The company's export performance reflects the specific behavior of the company in utilizing and managing resources and capabilities effectively in the context of international competition. This study aims to identify what factors influence the increase in export performance of products in South Sulawesi. This study uses a quantitative approach. The method used is indepth interview (in-depth interview), observation and questionnaire. Researchers are required to risk their ability to study more deeply about strategies for improving export performance. Research location in South Sulawesi. The data collected includes primary data and secondary data. The analysis technique in this study is qualitative descriptive, IFAS (Internal Factors Analysis Summary) and EFAS (External Factors Analysis Summary) analysis and SWOT (Strengths Weaknesses Opportunities Threats) analysis to design an ideal export performance strategy. The results show that strong internal and external environmental conditions can support the development and improvement of export performance for companies. This finding can contribute to exporters to determine strategic planning in improving their performance.