cover
Contact Name
Dani Anggoro
Contact Email
anggoro.dani1@gmail.com
Phone
+6287871178926
Journal Mail Official
doajjiki2022@gmail.com
Editorial Address
Faculty of Computer Science University of Muhammadiyah Metro Jl. Gatot Subroto (Kampus 3) No. 100 Yosodadi Kota Metro
Location
Kota metro,
Lampung
INDONESIA
Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer
ISSN : 27213501     EISSN : 27213978     DOI : -
Core Subject : Science,
JMIK (Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer) adalah jurnal ilmiah dalam ilmu komputer dan Informatika yang berisi literatur ilmiah tentang studi penelitian murni dan terapan dalam ilmu komputer dan Informatika dan peninjauan publik terhadap perkembangan teori, metode dan ilmu terapan yang terkait dengan subjek. Diterbitkan oleh Progaram Studi Ilmu Komputer, Fakultas Ilmu Komputer Universitas Muhammadiyah Metro Lampung. Terbit 2 (dua) kali setahun pada bulan Maret dan Oktober.
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol 1 No 1 (2020): JMIK Maret 2020" : 5 Documents clear
Pemanfaatan Sistem Informasi Geografis untuk Pemetaan Siswa MTS Muhammadiyah Metro Mega Desi Diah Ayu; Sudarmaji Sudarmaji; Budi Asmanto
Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer Vol 1 No 1 (2020): JMIK Maret 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (447.015 KB) | DOI: 10.24127/.v1i1.120

Abstract

Saat ini proses promosi sekolah MTs Muhammadiyah Metro untuk menjaring siswa-siswabaru dilakukan tanpa terorganisir dengan baik sehingga proses promosi akan banyak tidaktepat sasaran dan memerlukan waktu yang cukup lama. Hal ini terjadi dikarenakan sekolahtidak melakukan pemetaan asal-muasal siswa-siswa yang telah (alumni) dan atau sedangbersekolah di MTs Muhammadiyah Metro. Penelitian ini bertujuan untuk membantu prosespenjaringan siswa baru semakin optimal Dengan memanfaatkan teknologi Sistem InformasiGeografis (GIS), pengelolaan data alamat siswa dan alumni dapat terkomputerisasi dandapat ditampilkan dalam bentuk peta digital (maps) dengan memanfaatkan Google MapsAPI untuk visual yang lebih jelas. Model pengembangan prototipe diterapkan dalam prosespengembangan sistemnya. Penelitian ini berhasil mengembangan prototipe sistem infomasigeografis sesuai dengan requirement yang telah diidentifikasi dengan pihak sekolah.
Perancangan Aplikasi Pengolahan Data Rekam Medis Berbasis Delphi 7.0 (Studi Kasus: Klinik Hadi Wijaya Kota Metro) Ruli Sulistiya Ningrum; Dharmawan Dharmawan; Budi Asmanto
Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer Vol 1 No 1 (2020): JMIK Maret 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (289.022 KB) | DOI: 10.24127/.v1i1.121

Abstract

Pengolahan data layanan kesehatan klinik hadi wijaya masih dilakukan secara manual, danbelum selaras dengan tujuan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 46Tahun 2017. Hal ini menyebabkan kegiatan operasional pelayanan membutuhkan waktuyang lama dan apabila terjadinya suatu kesalahan dalam melakukan penginputan datapetugas akan mengalami kesulitan dalam memperbaiki data tersebut. Selain itu, prosespencarian data rekam medik pasien juga membutuhkan waktu yang lama dikarenakanproses penyimpanannya yang masih menggunakan buku besar. Penelitian ini bertujuanuntuk meningkatkan proses pengolahan data rekam medic dengan memanfaatkan teknologiinformasi. Penelitian ini menggunakan metode analisis terstruktur berorientasi aliran data.Pengembangan aplikasi ini menghasilkan aplikasi yang telah sesuai dengan kebutuhanKlinik Hadi Wijaya Kota Metro dalam proses pengolahan data rekam medik.
PERANCANGAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA DANA SEHAT PADA RUMAH SAKIT UMUM MUHAMMADIYAH METRO Kholik Hidayatulloh; M. Komarudin MZ; Asih Sutanti
Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer Vol 1 No 1 (2020): JMIK Maret 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (116.356 KB) | DOI: 10.24127/.v1i1.122

Abstract

Tugas Akhir ini merupakan hasil dari analisis dan observasi yang penulis lakukan terhadapsistem informasi yang sedang berjalan dan hasil perancangan yang baru dari PerancanganAplikasi pengolahan Data Dana Sehat Pada RSU Muhammadiyah Metro. Kondisi saat iniyang ada di RSU Muhammadiyah Metro dalam mengolah dana sehat mempunyai masalahmasalahsepertipencatatananggotamasihbukubesarakibatnyadatabisa gandaataupun selip, cetak laporan menggunakan exel dapat tidak akurat karena bisa dokumen gandaakibat nya jumlah anggota bisa salah. Penelitian ini menghasilkan rancangandatabase/basis data yaitu tabel pendaftaran pasien dana sehat, tabel pasien dana sehat,tabel rekam medis dana sehat. Entity Relationship Diagram (ERD) dan relasi tabel.Rancangan antar muka input dan output yaitu tampilan login, menu utama, tampilan inputpasien dana sehat, input rekam medis pasien dana sehat, serta tampilan laporan pasiendana sehat berdasarkan periode bulanan. Dengan adanya rancangan aplikasi pengolahandata dana sehat diharapkan dapat mempermudah dalam pencarian data meliputi: calonpasien yang mendaftar, daftar pasien, serta data rekam medis pasien. Mempermudah danmempercepat dalam pembuatan laporan pertanggal pasien dana sehat RSU Muhammadiyah metro. mengurangi terjadinya kerangkapan/data pasien ganda, mengurangikesalahan dalam perhitungan jumlah pasien
PERANCANGAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA KEBUTUHAN GURU SD DAN SMP DILINGKUNGAN DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOTA METRO Rezha Ilham Wijaya; Dedi Irawan; Asih Sutanti
Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer Vol 1 No 1 (2020): JMIK Maret 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (968.188 KB) | DOI: 10.24127/.v1i1.123

Abstract

Perkembangan teknologi sekarang ini membawa dampak yang baik bagi manusia, dalamhal ini khususnya bagi sebagian besar pemerintahan, dimana teknologi dapatmempermudah kegiatan manusia. Salah satunya adalah Aplikasi pengolahan datakebutuhan guru, terdapat penelitian tentang kebutuhan guru di lingkungan Dinas Pendidikandan Kebudayaan Kota Metro, namun hasil penelitian tersebut belum menyediakankesempatan bagi pegawai Dinas untuk mengolah data kebutuhan guru bagi dinas itu sendiridengan cepat, dan mempermudah pegawai untuk membuat laporan data tersebut, aplikasipengolahan data kebutuhan guru itu dapat menjadi solusi bagi permasalahan yang ada,mengingat jumlah guru di seluruh SD se-kota metro sebanyak 2874 dan SMP sekitar 2327orang. Maka dengan adanya aplikasi kebutuhan terkait dapat memanfaatkannya untukmeningkatkan kinerja dan efisien waktu dalam kegiatan di bagian Ketenagaan yaitukebutuhan guru berbentuk Aplikasi Pengolahan data.
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA PEGAWAI BERBASIS WEB DI PEMDA LAMPUNG TENGAH Nihayatul Amria; Dedi Irawan; Komarudin MZ
Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer Vol 1 No 1 (2020): JMIK Maret 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (207.852 KB)

Abstract

Pemda memiliki lebih kurang 240 pegawai negeri. Selama ini dalam dalam prosespengolahan data pegawai masih menggunakan Microsoft office excel, untuk memperolehatau mengedit data pegawai harus menjumpai bagian yang mengolola data tersebut,sehingga terpikir oleh saya untuk merancang sebuah sistem yang dapat mempermudahkinerja para pegawai. Perancangan dilakukan dengan menggunakan DFD dan ERD untukmemodelkan data dan proses. Dengan adanya sistem ini, diharapkan akan dapatmemudahkan dalam pengolahan data pegawai.

Page 1 of 1 | Total Record : 5