cover
Contact Name
Heryenzus
Contact Email
heryenzus@indobarunasional.ac.id
Phone
+6281363711800
Journal Mail Official
info@indobarunasional.ac.id
Editorial Address
Institut Teknologi & Bisnis INDOBARU NASIONAL (IIBN) Komplek Mitra Mas Blok C no. 11-18 Jl. Dang Merdu, Tlk. Tering, Kec. Batam Kota, Kota Batam, Kepulauan Riau 29461
Location
Kota batam,
Kepulauan riau
INDONESIA
JURSIMA
ISSN : 23381523     EISSN : 2541576X     DOI : https://doi.org/10.47024/js.v9i3
Jurnal JURSIMA merupakan sarana untuk mempublikasikan hasil penelitian orisinil yang berhubungan dengan sistem informasi dan komunikasi, sistem komputer, manajemen informatika serta bidang-bidang terkait lainnya.
Articles 25 Documents
Search results for , issue "Vol 11 No 1 (2023): Volume 11 Nomor 1 2023" : 25 Documents clear
EVALUASI KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEBELUM DAN PADA MASA PANDEMI COVID-19 Edentya Edentya; Renniwaty Siringoringo
JURSIMA (Jurnal Sistem Informasi dan Manajemen) Vol 11 No 1 (2023): Volume 11 Nomor 1 2023
Publisher : INSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS INDOBARU NASIONAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47024/js.v11i1.585

Abstract

Pandemi Covid-19 yang terjadi pada awal 2020 telah banyak memberikan dampak terhadap kinerja perusahaan, termasuk industri manufaktur di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi kinerja keuangan perusahaan eksportir yang bergerak di bidang manufaktur dan terdaftar di BEI sebelum dan pada masa pandemi COVID-19. Sampel yang digunakan yaitu 64 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode tahun 2019-2020 dan terdaftar sebagai eksportir di laman resmi Kementerian Perindustrian Republik Indonesia. Metode analisis yang digunakan adalah uji beda dua sampel rata-rata berpasangan (paired sample t-test). Dimana variabel kinerja keuangan yang diukur yaitu rasio likuiditas, solvabilitas dan aktivitas yang terdiri dari current ratio, quick ratio, cash ratio, debt to equity ratio, asset turnover, collection turnover, average collection period, inventory period, operating profit margin, return on assets, return on equity, dan net profit margin. Dari hasil pengujian diperoleh hasil bahwa sebelum dan selama adanya pandemic Covid-19 terdapat perbedaan pada quick ratio, cash ratio, asset turnover, collection turnover, average collection period, return on assets, dan return on equity. Sedangkan untuk current ratio, debt to equity ratio, inventory period, operating profit margin dan net profit margin tidak terdapat perbedaan sebelum dan pada masa pandemi Covid 19.
ANALISIS PENYALAGUNAAN MEDIA SOSIAL DALAM PENYEBARAN KONTEN DI APLIKASI FACEBOOK MENGUNAKAN METODE SEMI DESKRIPTIF KUANTITATIF Yulia Permata Sari; Tata Sutabri
JURSIMA (Jurnal Sistem Informasi dan Manajemen) Vol 11 No 1 (2023): Volume 11 Nomor 1 2023
Publisher : INSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS INDOBARU NASIONAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47024/js.v11i1.586

Abstract

Kemajuan teknologi yang dapat mempermudah akses informasi yang kita butuhkan. Namun dalam perkembangannya, Kemajuan teknologi juga dimanfaatkan sebagai munculnya peluang kejahatan dunia maya Saat ini, penyalahgunaan media sosial memudahkan penyebaran kejahatan dunia maya, seiring munculnya kasus-kasus pencemaran nama baik, kasus hoax, Prostitusi online dan kasus penyebaran konten pornografi atau asusila di media sosial. Pada tahun 2022 lebih dari 50% siber jahat diturunkan dari media sosial khususnya facebook. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penyalahgunaan media sosial pada Penyebaran cybercrime masih berlangsung hingga saat ini. Dimana sebagian besar pelaku cybercrime baik di media sosial sengaja atau tidak sengaja yang memberikan kejahatan cybercrime di dunia maya.
PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL, KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR Brian Caisar Hudyanto; Mohammad Fauzan
JURSIMA (Jurnal Sistem Informasi dan Manajemen) Vol 11 No 1 (2023): Volume 11 Nomor 1 2023
Publisher : INSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS INDOBARU NASIONAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47024/js.v11i1.600

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh Kecerdasan Emosional, Kepuasan Kerja dan komitmen organisasi terhadap Organizational Citizenship Behaviors (OCB). metode penelitian yang digunakan yaitu metode kuantitatif. Adapun populasi pada penelitian sebanyak 112 karyawan, PMI Kota Semarang. Penentuan jumlah sampel menggunakan teknik purposive sampling yaitu dilakukan dengan menggunakan metode Quota Sampling sehingga diperoleh 112 karyawan sebagai sampel penelitian. Metode analisis yang digunakan yaitu metode analsisi regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwasecara bersamaan kecerdasan emosional, kepuasan kerja dan komitmen organisasi secara positif dan signifikan mempengaruhi OCB karyawan.
PENGARUH KESESUAIAN KOMPENSASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI (Studi Empiris Pegawai Perusahaan Manufaktur Provinsi Lampung) Dian Mustika; Fitri Agustina; Yaumil Khoiriyah
JURSIMA (Jurnal Sistem Informasi dan Manajemen) Vol 11 No 1 (2023): Volume 11 Nomor 1 2023
Publisher : INSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS INDOBARU NASIONAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47024/js.v11i1.609

Abstract

The study was conducted with the aim of analyzing the effect of compensation suitability, and organizational culture on employee performance of Manufacturing Company in Lampung Province. This research is a quantitative study using the sampling technique used in this study is probability sampling using simple random sampling combined with purposive sampling, the survey method uses a questionnaire as a data collection medium distributed via google form to all employees of Manufacturing Company in Lampung Province with a sample size obtained as many as 112 participants. The data analysis and hypothesis testing method used is Structural Equation Modeling (SEM) using WrapPls 7.0 software analysis tool. The results of this study indicate that compensation suitability, and organizational culture have a positive effect on employee performance of Manufacturing Company in Lampung Province.
APLIKASI METODE CAPITAL ASSET PRICING MODEL (CAPM) DALAM MEMPREDIKSI RETURN SAHAM YANG TERGABUNG DALAM INDEKS KOMPAS 100 PERIODE 2017-2021 Eva Azzahra; Muhammad Fuad; Dias Setianingsih
JURSIMA (Jurnal Sistem Informasi dan Manajemen) Vol 11 No 1 (2023): Volume 11 Nomor 1 2023
Publisher : INSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS INDOBARU NASIONAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47024/js.v11i1.640

Abstract

This research aims to predict stock return using the Capital Asset Pricing Model (CAPM) method on stocks listed in the Compass100 Index for the period 2017-2021. This research population is companies listed in the Compass Index100 period February s.d July 2017. Sampling techniques with purposive sampling and obtained samples of 56 companies consistently listed in the Kompas100 Index period 2017-2021. This research is done by selecting efficient stocks. This study resulted that between beta and expected return there is an inverse relative relationship, so where the beta value is high then the share return rate will be low, as well as vice versa. Out of the 56 companies included in the survey, 31 are in efficient conditions and the remaining 25 are in inefficient conditions from 2017-2021. As for some factors that determine the classification is by comparing between Ri and E(Ri), if Ri > E(Ri) then the shares will be grouped into effective shares (undervalued) but instead if Ri < E(Ri) then those shares are grouped in ineffective shares. (overvalued). And if the results of the E(Ri) analysis show that the stock is efficient, then it is best for investors to buy or hold the stock to be used as an investment portfolio.

Page 3 of 3 | Total Record : 25