cover
Contact Name
Alfina Wildatul Fitriyah
Contact Email
ahmad.ashifuddin@gmail.com
Phone
+6285859210559
Journal Mail Official
stisnq.jember17@gmail.com
Editorial Address
Jl. Imam Sukarto No.60, Krajan, Balet Baru, Kec. Sukowono, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68194
Location
Kab. jember,
Jawa timur
INDONESIA
Al Itmamiy : Jurnal Hukum Ekonomi Syariah
ISSN : 29646464     EISSN : 29617294     DOI : 10.55606
Core Subject : Economy, Science,
Subjek meliputi studi tekstual dan studi lapangan dengan berbagai perspektif ekonomi Islam, keuangan publik Islam, keuangan Islam, akuntansi Islam, etika bisnis Islam, perbankan Islam, asuransi Islam, pemikiran ekonomi Islam, manajemen sumber daya manusia Islam, keuangan mikro Islam, ekonomi pembangunan Islam, Ekonomi moneter Islam, ekonomi fiskal Islam, pasar modal Islam, dan tema-tema lain yang relevan.
Articles 7 Documents
Search results for , issue "Vol. 4 No. 2 (2022): Desember :Al Itmamiy:Jurnal Hukum Ekonomi Syariah" : 7 Documents clear
Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Konsumtif Masyarakat Desa Majelis Hidayah, Kecamatan Kuala Jambi, Kabupaten Tanjung Jabung Timur Roy Hambali; Arsa Arsa; Anzu Elvia Zahara
Al Itmamiy : Jurnal Hukum Ekonomi Syariah Vol. 4 No. 2 (2022): Desember :Al Itmamiy:Jurnal Hukum Ekonomi Syariah
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Syariah Nurul Qarnain Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (133.523 KB) | DOI: 10.55606/ai.v4i2.42

Abstract

This thesis is a study that examines the influence of financial literacy on consumptive behavior in the village community of Majelis Hidayah, Kuala Jambi District, Tanjung Jabung Timur Regency. The purpose of this thesis is to determine the effect of financial literacy on the consumptive behavior of the village community of Majelis Hidayah, Kuala Jambi District, Tanjung Jabung Timur Regency. In this study using quantitative methods with data collection techniques namely observation and questionnaire distribution in which the questionnaire itself is an instrument in collecting data. Then the validity and reliability tests were carried out to ensure the accuracy of each question on the questionnaire to be used in collecting data. After that, the classical assumption test was carried out in order to determine the accuracy of the data and hypothesis testing in the form of test (t), simple linear regression test and coefficient of determination test (R2).
Analisis Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Pendapatan Umkm di Kecamatan Kuala Jambi Kabupaten Tanjung Jabung Timur Havifa Havifa; Anzu Elvia Zahara; Muhammad Ismail
Al Itmamiy : Jurnal Hukum Ekonomi Syariah Vol. 4 No. 2 (2022): Desember :Al Itmamiy:Jurnal Hukum Ekonomi Syariah
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Syariah Nurul Qarnain Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (283.556 KB) | DOI: 10.55606/ai.v4i2.45

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak pandemi Covid-19 terhadap pendapatan pedagang mikro dan upaya yang dilakukan pedagang mikro dalam mempertahankan pendapatan di Daerah Kecamatan Kuala Jambi Kabupaten Tanjung Jabung Timur. Adapun jenis penelitian ini yaitu kualitatif deskriftip dengan jenis data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi, sedangkan untuk analisis data peneliti menggunakan analisis adalah analisis domain, teksonomi dan komponensial. Hasil penelitian menjelaskan dampak pandemi covid-19 terhadap pendapatan pedagang mikro di Daerah Kecamatan Kuala Jambi Kabupaten Tanjung Jabung Timur diantaranya sebagai berikut: adanya peningkatan ekonomi karena dapat menciptakan lapangan pekerjaan, usaha mikro dapat mengurangi pengangguran karena dampak pandemi covid-19 dan berdampak pada meningkatkan pendapatan masyarakat meskipun tidak stabil. Upaya yang dilakukan pedagang mikro dalam mempertahankan pendapatan di daerah Kecamatan Kuala Jambi Kabupaten Tanjung Jabung Timur diantaranya pelaku usaha selalu mengupayakan pembiayaan modal seefektif mungkin karena keadaan ekonomi yang menurun dengan harga makanan pokok semakin meningkat. Pelaku usaha juga mengupayakan strategi yang efektif untuk produksi dan bahan baku yang terjangkau serta pelaku usaha memaksimalkan kualitas produk, menentukan harga dan promosi kerupuk udang kletek sesuai daya beli masyarakat.
Strategi Pemasaran Syari’ah Dalam Upaya Meningkatkan Penjualan Produk Pada Toko Jelutih Pratama (JP) Mart Kelurahan Durian Luncuk Kecamatan Batin XXIV Kabupaten Batanghari Lailatul Munawaroh; Arsa Arsa; Nurlia Fusfita
Al Itmamiy : Jurnal Hukum Ekonomi Syariah Vol. 4 No. 2 (2022): Desember :Al Itmamiy:Jurnal Hukum Ekonomi Syariah
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Syariah Nurul Qarnain Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (210.739 KB) | DOI: 10.55606/ai.v4i2.46

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis bagaimana strategi pemasaran Toko Jelutih Pratama (JP) Mart dalam meningkatkan penjualan produk dan melihat apa saja faktor-faktor yang mempengaruhi penjualan pada Toko Jelutih Pratama (JP) Mart. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Sumber data yang digunakan adalah sumber data primer dan sekunder.Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ditinjau dari strategi pemasaran, Toko Jelutih Pratama (JP) Mart telah sesuai menerapkan konsep Marketing Mix yaitu produk, harga, promosi, dan tempat. Namun belum optimal pada strategi harga.Serta menerapkan empat komponen strategi pemasaran yaitu segmentation, targeting, positioning, dan differentation.Adapun Faktor-faktor yang mempengaruhi penjualan di Toko Jelutih Pratama (JP) Mart ada empat yaitu kondisi dan kemampuan menjual, harga produk, modal dan kondisi organisasi perusahaan.Kondisi kemampuan menjual dan produk dikategorikan baik, sedangkan harga produk dan kondisi organisasi perusahaan dikategorikan belum cukup baik.
Efektivitas Manajemen Produksi dan Manajemen Biaya Dalam Meningkatkan Pendapatan Usaha UMKM Tahu Ibu Yani Desa Purwo Bakti Kecamatan Bathin III Kabupaten Bungo Azzah Padilah; Sucipto Sucipto; Ahmad Syahrizal
Al Itmamiy : Jurnal Hukum Ekonomi Syariah Vol. 4 No. 2 (2022): Desember :Al Itmamiy:Jurnal Hukum Ekonomi Syariah
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Syariah Nurul Qarnain Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (254.057 KB) | DOI: 10.55606/ai.v4i2.48

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk Untuk menjelaskan penerapan manajemen produksi, penerapan manajemen biaya dan efektifitas manajemen produksi dan manajemen biaya dalam meningkatkan pendapatan usaha UMKM Produksi Tahu Ibu Yani di Desa Purwo Bakti Kabupaten Bungo. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Sumber data yang digunakan adalah primer dan sekunder. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan Observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa usaha Produksi Tahu Ibu Yani sudah menjalankan fungsi manajemen produksi yaitu perencanaan, pengorganisasian, aktualisasi dan kontroling. Dalam penerapan manajemen biaya, Ibu Yani menjalankan fungsi manajemen biaya yaitu perencanaan dan aktualisasi biaya produksi tahu. Manajemen produk dan manajemen biaya yang diterapkan oleh usaha Produksi Tahu Ibu Yani telah efektif dalam menghasilkan keuntungan yang optimal. Hal ini didasarkan pada keuntungan yang diperoleh oleh usaha Produksi Ibu Yani telah sesuai dengan perencanaan keuntungan, produksi dan biaya yang telah ditetapkan sebelumnya.
UPAYA MENDORONG PENERAPAN DIGITALISASI PADA USAHA MIKRO DI DESA BENGKEL KABUPATEN SERDANG BEDAGAI Hasriyati Hanum Siregar; Mustika Ayu Anggreini; Laiyinna Misqha Efendi; Annisa Ulul Azmi Panjaitan; Jodi Syahputra; khairina Tambunan
Al Itmamiy : Jurnal Hukum Ekonomi Syariah Vol. 4 No. 2 (2022): Desember :Al Itmamiy:Jurnal Hukum Ekonomi Syariah
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Syariah Nurul Qarnain Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (740.659 KB) | DOI: 10.55606/ai.v4i2.76

Abstract

This study intends to identify and analyze the challenges and obstacles to implementing digitization by MSMEs, especially micro-enterprises in Bengkel village, Serdang Bedagai district. This study uses a qualitative descriptive analysis technique by collecting secondary information and data from various sources and from previous journals that are linked to the digitalization of MSMEs. From the results of the research, information was obtained that the challenges and obstacles of micro and small businesses in implementing digitization returned to human resources who had low knowledge about digitization, low skills, experience, and low interest in micro-business actors in Bengkel village, Serdang Bedagai district to want to studying information and communication technology, apart from that the lack of access to supporting facilities and infrastructure is also an obstacle to the implementation of digitalization. Based on this, the authors suggest that the government through the cooperative and MSME services be more aggressive in optimizing the equitable application of digitalization, especially for the micro business sector in Bengkel village, Serdang Bedagai district, which in the end is useful for the micro businesses themselves so that they are able to survive and improve. productivity in this digital era.
TEORI MASLAHAH DALAM EKONOMI ISLAM : (FIKIH MUAMALAH) Zaenol Hasan
Al Itmamiy : Jurnal Hukum Ekonomi Syariah Vol. 4 No. 2 (2022): Desember :Al Itmamiy:Jurnal Hukum Ekonomi Syariah
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Syariah Nurul Qarnain Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (831.516 KB)

Abstract

: Economics is an inseparable part of human life, with economic activity, humans can fulfill their needs such as eating, drinking, living, and carrying out other activities. An economy that cannot be fulfilled, of course, will have a significant impact on human life. For this reason, the economy is only part of the human life sector and must be carried out based on the laws that Allah has given. In this case, Islam has principles that are intended for humans, so that in economic activity can be lucky, useful, and share the grace of the universe (Maslahah 'ammah). There are three points of discussion (a) How is Maslahah Mursalah in the view of the Ulama? (b) What are the divisions of Maslahah in Islam? (c) How are the theories of Maslahah in Islamic Economics? The type of research in this writing is qualitative with library research. Library research is defined as a study or research on library sources and using written materials in the form of books related to the focus of this research. This research is descriptive analysis, which is a method that describes and explains systematically. The results of the discussion in this study are as follows, In principle, maslahah is taking benefits and rejecting misfortune in order to maintain the goals of shara', Maslahah dlaruriyyat is something that must be realized in order to realize the benefits of religion and the world. There are five things included in it, namely: Keeping religion (حفظ الدين), Keeping the soul (حفظ النفس), Keeping offspring (حفظ النسل), Keeping property (حفظ المال), Keeping reason (حفظ العقل). All forms of muamalah must fulfill the following principles: وجود التبادل (the existence of exchange). وجود التعادل (the existence of justice or equality), وجود التراضى (the voluntariness of both parties), عدم الغرار (no speculative), عدم الربا (does not contain usury) and عدم الضرر (no harm).
Pertanggungjawaban Perdata terhadap Sertifikat Hak Atas Tanah sebagai Hak Tanggungan yang Hilang Vani Wirawan
Al Itmamiy : Jurnal Hukum Ekonomi Syariah Vol. 4 No. 2 (2022): Desember :Al Itmamiy:Jurnal Hukum Ekonomi Syariah
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Syariah Nurul Qarnain Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/ai.v4i2.536

Abstract

This study aims to find out and examine how civil liability for land rights certificates as mortgages is lost. This research is descriptive with the type of normative legal research. The results of the research analysis are mediation without going through legal channels (with a settlement, namely the management of loss of land rights certificates by creditors, and issuance of replacement certificates) as well as compensation. However, if the debtor wants to sue the creditor, it can be through a civil lawsuit, namely the debtor must use litigation, namely a lawsuit against the law.

Page 1 of 1 | Total Record : 7