cover
Contact Name
Ayu Oktaviani
Contact Email
ayuoktaviani@unkris.ac.id
Phone
+6281314196363
Journal Mail Official
arjounaunkris@gmail.com
Editorial Address
Kampus UNKRIS Jatiwaringin - Pondok Gede 13077
Location
Kota bekasi,
Jawa barat
INDONESIA
Jurnal Ilmiah Arjouna Architecture and Environment Journal of Krisnadwipayana
ISSN : 25413414     EISSN : 29617766     DOI : -
Core Subject : Social, Engineering,
Jurnal Ilmiah Arjouna (Architecture and Environment Journal of Krisnadwipayana) merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Fakultas Teknik Universitas Krisnadwipayana Program Studi Arsitektur secara berkala, setiap semester atau 2 kali setahun dalam bahasa Indonesia. Jurnal Ilmiah Arjouna memuat tulisan ilmiah berupa hasil penelitian ataupun kajian ilmiah yang menjelaskan konsep keilmuan dan ide-ide pemikiran baru mengenai bidang ilmu arsitektur dan ilmu lingkungan (alam, buatan dan sosial). Dengan adanya hal tersebut di atas akan tercipta kehidupan berkelanjutan yang lebih baik di masa yang akan datang. Tujuan jurnal ini adalah untuk mempublikasikan dan menyebarluaskan artikel penelitian dan review artikel orisinal yang berkualitas tinggi pada bidang Arsitektur dan Lingkungan yaitu: 1. Desain Arsitektur (Architectural Design) 2. Teori dan Sejarah Arsitektur (Architectural Theory and History) 3. Arsitektur Permukiman dan Perkotaan (Architectural Housing and Urban 4. Teknologi dan Sains Arsitektur (Architectural Science and Technology) 5. Keberlanjutan Lingkungan (Environmental Sustainability)
Articles 1 Documents
Search results for , issue "Vol 3 No 2 (2019): Jurnal Ilmiah ARJOUNA" : 1 Documents clear
STUDI PENATAAN RUANG LUAR ( Studi Kasus : Jalur Pedestrian (Dago) – Kota Bandung ) Tuntun Rahayu
Jurnal Ilmiah Arjouna: Architecture and Environment Journal of Krisnadwipayana Vol 3 No 2 (2019): Jurnal Ilmiah ARJOUNA
Publisher : Universitas Krisnadwipayana, Fakultas Teknik Program Studi Arsitektur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Jalur Pedestrian di Jalan Ir H Juanda (Dago) Kota bandung, Merupakan salah satu kawasan yangberada di pusat Kota Bandung yang awalnya hanyalah pedestrian biasa yang sekarang telah menjadilandmark bagi Kota Bandung, yang dilengkapi dengan berbagai fasilitas seperti plaza, tanaman, pohon,dan serta sarana pendukung seperti tempat duduk, tempat parkir sepeda dan lain sebagainya. Seminarini bertujuan untuk meninjau jalur pedestrian di Jalan Ir H Juanda Kota Bandung sesuai dengan konsepdan teori-teori yang memnuhi nilai teknis, tata letak, keindahan serta fungsional.

Page 1 of 1 | Total Record : 1