cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
e-sospol@unej.ac.id
Editorial Address
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember, Jl. Kalimantan No. 37, Jember, Jawa Timur, Indonesia
Location
Kab. jember,
Jawa timur
INDONESIA
E-SOSPOL
Published by Universitas Jember
ISSN : 23551798     EISSN : 28303903     DOI : -
Core Subject : Social,
ELECTRONICAL JOURNAL OF SOCIAL AND POLITICAL SCIENCES (E-SOSPOL) is a fully open access peer-reviewed scholarly journal that addresses legal issues and questions arising in Indonesia and the Global World Wide. This journal aspires to provide a public policy, administrative, sociology, taxation, tourism, public relations, welfare, communication and politics. And other disciplines such as social anthropology, social psychology, law and social, technology and information, social geography education.
Articles 10 Documents
Search results for , issue "Vol 9 No 3 (2022): Kesejahteraan dalam Aspek Sosial dan Ekonomi" : 10 Documents clear
Efektivitas Program pada Pelayanan Publik E-Parking di Taman Bungkul Kota Surabaya
e-Sospol Vol 9 No 3 (2022): Kesejahteraan dalam Aspek Sosial dan Ekonomi
Publisher : University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/e-sos.v9i3.36128

Abstract

This study aims to describe the level of program effectiveness in e-parking publik services at Taman Bungkul Surabaya City which was launched by the Surabaya City Government through the Surabaya City Transportation Service. E-parking is an e-government program launched with the hope of being able to meet the needs of the people of Surabaya in the parking sector. The reason underlying this research is that the Surabaya City Government answers various parking problems that are complained by the community by implementing a technology-based parking service program, namely parking meters. With this parking meter, he hopes to be able to provide solutions to parking problems in the city of Surabaya. Therefore, there are indications of wasting the regional budget (APBD) if this program does not run in accordance with what the Surabaya City government wants. This study uses a descriptive method with a quantitative approach. Respondents in this study amounted to 100 people. The sampling technique used is incidental sampling technique. In this study, researchers used 4 (four) data collection techniques, namely questionnaires, observation, interviews and documentation. The data obtained were then tested for validity through the product moment correlation test using the SPSS 26 application, then the data that were declared valid were presented and analyzed. The data analysis technique in this study uses frequency distribution. The data evidence is in the form of respondent's questionnaires, photos, and also interview transcripts. Based on the research results, it is known that the e-parking service program implemented by the Surabaya City Transportation Service is declared effective. Based on the results of the calculation of the frequency distribution, it shows significant results that the implementation of the e-parking service program is in the Good category with a total frequency of 47% with a total of 47 respondents. Based on the results of calculations carried out in measuring the effectiveness of the e-parking service program in the city of Surabaya, it can be concluded that it is effective or in the good category
Capacity Building of Society Affected By Floods Through Local Volunteer Community In Dringu Village Probolinggo City
e-Sospol Vol 9 No 3 (2022): Kesejahteraan dalam Aspek Sosial dan Ekonomi
Publisher : University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/e-sos.v9i3.34712

Abstract

Dringu Village is a village that floods often occur that is every rainy season. In 2021 Dringu Village experienced a servere flash flood disaster that had many impacts on the Dringu Village community. After the flood disaster, the people of Dringu Village formed a “komunitas relawan lokal” to be able to help each other. This local volunteer community was formed by the concerned of the community affected by the flood disaster. Those who join the “komunitas relawan lokal” are people affected by the flash flood disaster and the community of women. Community participation in disaster management can create a development of community capacity in facing flood disasters. This research uses a qualitative method, analyzed uses theory of communicative action by Jurgen Habermas. Keywords: dringu village; komunitas relawan lokal; flood; capacity
Penerapan Konvensi ILO pada Industri Garmen Bangladesh (Studi Kasus: Diskriminasi Pekerja Garmen Perempuan)
e-Sospol Vol 9 No 3 (2022): Kesejahteraan dalam Aspek Sosial dan Ekonomi
Publisher : University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/e-sos.v9i3.32842

Abstract

This research begins with the problem of implementation obstacles of ILO Conventions related to discrimination in occupation and employment in the Bangladeshi garment industry. In that regards, this study aims to question What are the obstacles to implementing the ILO Conventions on Discrimination in Occupation and Employment in Bangladesh. This paper addresses this question through qualitative method by exploring secondary data. Furthermore, the data then being analyzed using qualitative descriptive analysis techniques. The results of the study indicate that implementation of ILO Conventions related to occupational and occupational discrimination has encountered obstacles in Bangladesh. These obstacles are caused by The Bangladesh Labor Act does not explain in detail about garment workers, weak oversight of the implementation of the Bangladesh Labor Act on garment companies, garment companies do not fully support the Bangladesh Labor Act, and the political conditions in Bangladesh.
Efektivitas Program Samsat Corner di Kabupaten Jember
e-Sospol Vol 9 No 3 (2022): Kesejahteraan dalam Aspek Sosial dan Ekonomi
Publisher : University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/e-sos.v9i3.32706

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk mendiskripsikan tingkat efektivitas program SAMSAT Corner di Kabupaten Jember. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif dengan sampel sejumlah 100 orang wajib pajak yang menggunakan Samsat Corner untuk membayar PKB, teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah non probability sampling berupa accidental sampling, yaitu suatu metode penentuan sampel dengan mengambil responden yang kebetulan ada atau tersedia di suatu tempat sesuai dengan konteks penelitian. Data primer dikumpulkan melalui penyebaran kuesioner dan studi dokumentasi, sedangkan data sekundernya dikumpulkan melalui studi kepustakaan. Setelah dilakukan uji validitas dan reliabilitas lalu dilanjutkan dengan perhitungan statistik deskriptif dan distribusi frekuensi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jawaban dari responden menyatakan sangat efektif dilihat dari hasil penentuan kelas interval efektivitas program yang telah dilakukan, telah memberikan hasil sangat efektif untuk program Samsat Corner dari hasil kualitas output program yang telah diberikan kepada masyarakat kota Jember, dengan presentase 46% dari 100%. Adanya program tersebut membantu masyarakat dalam hal pembayaran PKB menjadi lebih cepat, dan tepat.
Pelibatan Private Military Company dalam Misi Perdamaian di Afganistan oleh PBB di Tahun 2014
e-Sospol Vol 9 No 3 (2022): Kesejahteraan dalam Aspek Sosial dan Ekonomi
Publisher : University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/e-sos.v9i3.33706

Abstract

The level of security in Afghanistan has started to deteriorate since American military activities began. This is because the fight between the United States and the Taliban organization is causing an increasing number of civilian deaths. The United Nations (UN) is now involved in settling the conflict in Afghanistan as a result of the escalating conflict conditions there. In addition to deploying troops from member nation contingents, the UN also enlists the aid of a Private Military Company (PMC) to help carry out the peace mission in Afghanistan. However, International organization role theory and rational choice theory are both used in this Article. Keyword : UN, PMC, Afganistan
Peran Pemerintah Desa dalam Upaya Pemberdayaan Mantan Pekerja Migran melalui Desa Peduli Buruh Migran (DESBUMI) Desa Dukuh Dempok, Kecamatan Wuluhan, Kabupaten Jember
e-Sospol Vol 9 No 3 (2022): Kesejahteraan dalam Aspek Sosial dan Ekonomi
Publisher : University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/e-sos.v9i3.34757

Abstract

Pemerintah memiliki tanggung jawab untuk memberdayakan masyarakat, salah satu bentuknya adalah memberdayakan mantan pekerja migran, yang ditujukan agar mantan pekerja migran bisa lebih mandiri dan mengembangkan potensi ataupun kemampuan yang dimiliki, sehingga tidak perlu kembali ke luar negeri untuk mencukupi kebutuhan sehari-hari. Pemerintah Dukuhdempok melaksanakan tanggung jawab ini dengan membentuk Desa Peduli Buruh Migran (DESBUMI) sebagai wadah yang memudahkan pemerintah dalam melaksanakan pemberdayaan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran Pemerintah Desa dalam Upaya Pemberdayaan Mantan Pekerja Migran melalui Desa Peduli Buruh Migran (DESBUMI) Desa Dukuhdempok. Metode yang digunakan adalah metode kualitatif dengan sifat deksriptif, teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara mendalam, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan Pemerintah Desa Dukuhdempok melakukan perannya sebagai enabler dimana pemberdayaan dilakukan dengan meningkatkan ability, capacity, dan capability mantan pekerja migran melalui DESBUMI dengan memberikan pelatihan, pemberian fasilitas, dan juga penyediaan modal.
Penolakan Parlemen Inggris Terhadap Kebijakan Backstop Irlandia
e-Sospol Vol 9 No 3 (2022): Kesejahteraan dalam Aspek Sosial dan Ekonomi
Publisher : University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/e-sos.v9i3.36127

Abstract

The Irish Backstop is a protocol in the 2018 (rejected) draft of the Withdrawal Agreement, which would leave the UK (in general) in the EU Customs Union and Northern Ireland (in particular) in some aspects of the European Single Market, until a solution is found to prevent hard borders. The aim is not to compromise the Good Friday Agreement and to maintain the integrity of the European Single Market. It will enter into force only if no other solution exists by the end of the (agreed upon) transition period, and will remain in effect until such a solution is found and agreed to be practical. However, the backstop policy was rejected by the British Parliament which resulted in the resignation of Theresa May as British Prime Minister. By using constructivism and postfunctionalism theory, the author analyzes the reasons for the British Parliament's rejection of the Backstop Policy.
Peran Bumdes Maju Jaya dalam Pengembangan Desa Wisata di Desa Masaran Munjungan
e-Sospol Vol 9 No 3 (2022): Kesejahteraan dalam Aspek Sosial dan Ekonomi
Publisher : University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/e-sos.v9i3.36133

Abstract

Bumdes Maju Jaya Masaran merupakan salah satu BUMDes di Kabupaten Trenggalek. Sebelumnya BUMDes ini fokus pada pengembangan usaha di bidang penyewaan alat – alat konstruksi, seperti molen, namun seiring dengan program kerja Bupati Trenggalek tentang Seratus Desa Wisata (Sadewa), dimana Desa Masaran masuk di dalam program tersebut menjadikan BUMDes Maju Jaya Masaran turut berpartisipasi mengembangkan perekonomian di desa melalui pengembangan desa wisata. Tahun ini BUMDes membeli peralatan berupa 2 (dua) unit Mini Jeep dan juga sepur kelinci. BUMDes menggandeng Pokmaswas (Kelompok Pengawas Masyarakat) dalam mengelola mini jeep dan sepur kelinci. BUMDes memberikan bagi hasil 30% dari total pendapatan bersih setelah dipotong dengan biaya operasional. BUMDes melakukan kolaborasi dalam pengelolaan wisatanya untuk memberikan dampak ekonomi yang lebih merata. Pihak BUMDes mengalami beberapa kendala dalam pengembangan di bidang wisata, yakni anggaran dan keterbatasan SDM.
Pelaksanaan Program Rantang Kasih bagi Ketahanan Pangan Lanjut Usia
e-Sospol Vol 9 No 3 (2022): Kesejahteraan dalam Aspek Sosial dan Ekonomi
Publisher : University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/e-sos.v9i3.30854

Abstract

Lanjut usia adalah seseorang yang telah berusia 60 tahun ke atas dan dapat mengalami berbagai penurunan seperti penurunan fisik, psikologis, dan sosial. Adanya beberapa penurunan yang dialami membuat lanjut usia tidak bisa melakukan pekerjaan dan kehilangan penghasilan sehingga lanjut usia rawan jatuh ke dalam kemiskinan. Lanjut usia yang mengalami kemiskinan tidak dapat mencukupi kebutuhan hidupnya secara mandiri seperti pemenuhan kebutuhan pangan. Atas hal tersebut, pemerintah Kabupaten Banyuwangi membuat program perlindungan sosial kepada lanjut usia sebatangkara dan kurang mampu melalui program Rantang Kasih. Banyaknya jumlah lanjut usia di Kecamatan Cluring membuat Kecamatan Cluring menjadi kecamatan yang warganya paling banyak mendapat bantuan program Rantang Kasih dibandingkan kecamatan lainnya. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Teknik penentuan lokasi menggunakan purposive, sedangkan penentuan informan menggunakan snowball. Pengumpulan data menggunakan observasi non-partisipan, wawancara semi-terstruktur, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis Miles Huberman, sedangkan teknik keabsahan data menggunakan trianggulasi sumber. Pada penelitian ini menggunakan beberapa konsep yaitu konsep lanjut usia, kebijakan sosial lanjut usia, pelayanan sosial lanjut usia, perlindungan sosial lanjut usia, dan konsep pelaksanaan program. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program Rantang Kasih yang dilaksanakan dapat mendukung ketahanan pangan lanjut usia, namun ada beberapa hal yang masih perlu untuk diperbaiki seperti ketepatan penerima bantuan sesuai dengan kriteria utama, ketepatan waktu pengantaran bantuan Rantang Kasih dan kesesuaian makanan dengan kondisi khusus lanjut usia.
Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Di Rumah Makan Mie Sakera Jember
e-Sospol Vol 9 No 3 (2022): Kesejahteraan dalam Aspek Sosial dan Ekonomi
Publisher : University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/e-sos.v9i3.34675

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk, harga dan promosi terhadap keputusan pembelian Rumah Makan Mie Sakera Jember. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah konsumen yang makan di tempat Rumah Makan Mie Sakera Jember. Jumlah sampel untuk penelitian ini adalah 85 responden. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuisioner. Pengujian instrumen penelitian ini menggunakan uji validitas dan uji reliabilitas. Analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linear berganda dengan uji F dan uji T. Hasil uji T menunjukkan bahwa variabel kualitas produk tidak memiliki pengaruh positif terhadap keputusan pembelian. Variabel harga dan promosi memiliki pengaruh positif terhadap keputusan pembelian.

Page 1 of 1 | Total Record : 10