cover
Contact Name
Lestari Sukarniati
Contact Email
optimum@uad.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
optimum@uad.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota yogyakarta,
Daerah istimewa yogyakarta
INDONESIA
Optimum : Jurnal Ekonomi dan Pembangunan
ISSN : 14116022     EISSN : 26139464     DOI : 10.12928
Core Subject : Economy, Science,
JURNAL OPTIMUM adalah jurnal Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta yang terbit dua kali dalam satu tahun yaitu setiap Maret dan September. Jurnal OPTIMUM memuat artikel penelitian bidang Ekonomi Pembangunan, Manajemen, dan Akuntansi yang ditulis oleh dosen, alumni, mahasiswa, dan praktisi dalam negeri maupun luar negeri.
Arjuna Subject : -
Articles 9 Documents
Search results for , issue "Vol 8, No 2 (2018)" : 9 Documents clear
DETERMINAN FRAUD DI DESA SE KECAMATAN MERTOYUDAN Eka Ferranika Islamiah
Optimum: Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Vol 8, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (418.758 KB) | DOI: 10.12928/optimum.v8i2.10543

Abstract

Penelitian ini bertujuan bertujuan untuk menguji keefektivan pengendalian internal, ketaatan aturan akuntansi, moralitas individu, asimetri informasi, dan penegakan hukum terhadap fraud di desa se Kecamatan Mertoyudan. Sampel pada penelitian ini sebanyak 47 eksemplar dengan menggunakan teknik purposive sampling. Penelitian ini menggunakan pengolahan data SPSS 23 dengan alat analisis regresi berganda. Pengujian menunjukkan bahwasannya penegakan hukum berpengaruh positif terhadap fraud. Sedangkan, keefektivan pengendalian internal, moralitas individu,  asimetri informasi, dan ketaatan aturan akuntansi tidak mempengaruhi fraud.
MODEL BENEISH M-SCORE UNTUK MENDETEKSI KECURANGAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN DI INDONESIA marfuah Marfuah
Optimum: Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Vol 8, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (344.454 KB) | DOI: 10.12928/optimum.v8i2.10515

Abstract

ABSTRACTThe objectives of this research are  (1) to know the ability of Beneish M-Score in detecting the occurrence of fraud in banking companies in Indonesia and (2) to test whether Beneish M-Score in the fraud banking samples according to Supreme Court decision is greater compared to non-fraud banking samples. Based on the discriminant analysis, the significant variables that can be used to detect the occurrence of fraud are AQI, SGI and SGAI. However, only the SGAI variable alone has a significant influence on the dependent variable so that the discriminant equation function Z = -4.923 + 4.958SGAI is formed. The classification results show the percentage accuracy Beneish M-Score in detecting the occurrence of fraud is equal to 75.5%. Meanwhile, based on the Independent sample T-test proved that the Beneish M-Score ratio in the banking sample of corruption cases is significantly greater than in the banking sample that did not happen corruption cases. The results of this study prove that if Beneish M-Score able to detect well the occurrence of fraud in banking companies, then Beneish M-Score on the sample of banking that there is fraud or corruption is greater than the sample banking that does not happen fraud or corruption.  
ANALISIS MULTI KRITERIA PENENTUAN SEGMENTASI PEMASARAN GADGET hera wasiati
Optimum: Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Vol 8, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (457.017 KB) | DOI: 10.12928/optimum.v8i2.9267

Abstract

ABSTRAKSegmentasi adalah usaha untuk membagi suatu populasi menjadi kelompok-kelompok yang dapat dibedakan satu sama lain. Dalam pemasaran dikenal istilah segmentasi pasar yang berarti usaha untuk membagi pasar ke dalam kelompok-kelompok yang dapat dibedakan satu sama lain dalam hal kebutuhan, karakteristik, atau perilaku pelanggan. Permasalahan yang timbul adalah teknik analisis segmentasi pasar yang tepat dengan melihat dan mempertimbangkan kriteria-kriteria (multi criteria) yang kompleks. Penelitian ini akan mengembangkan sistem pendukung keputusan berbasis komputer (CB-DSS) untuk menentukan segmentasi pasar poduk gadget berdasarkan analisis multi criteria menggunakan metode Promethee. Metode pengumpulan data menggunakan kwesioner untuk mendapatkan data sampling beberapa contoh gadget paling banyak dibeli dan digunakan kalangan mahasiswa berdasarkan suvey yang dilakukan pada beberapa kampus di Yogyakarta. Sistem dapat digunakan untuk membantu decision maker dalam menentukan segmentasi pasar secara cepat dan tepat berdasarkan kriteria yang kompleks. ABSTRACTSegmentation is an attempt to divide a population into groups that can be distinguished from each other. In marketing it is known as market segmentation which means the effort to divide the market into groups that can be distinguished from each other in terms of customer needs, characteristics, or behavior. The problem that arises is an appropriate market segmentation analysis technique by looking at and considering complex (multi criteria) criteria. This research will develop computer-based decision support system (CB-DSS) to determine gadget market segmentation based on multi criteria analysis using Promethee method. Methods of data collection using questionnaires to obtain sampling data of some examples of gadgets most widely purchased and used among students based on suvey conducted on several campuses in Yogyakarta. The system can be used to assist decision makers in determining market segmentation quickly and precisely based on complex criteria. Keywords:           segmentation, gadget, multicriteria, cb-dss
BRAND EQUITY: STRATEGI MEMBANGUN MINAT YANG KUAT MENJADI ANGGOTA JARINGAN SAUDAGAR MUHAMMADIYAH (JSM) Murry Harmawan Saputra
Optimum: Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Vol 8, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (372.901 KB) | DOI: 10.12928/optimum.v8i2.10541

Abstract

Penelitian ini merupakan applied research (penelitian terapan), sehingga penelitian ini memanfaatkan konsep ilmu pengetahuan pada isu-isu tertentu, untuk menjawab persoalan praktis yang terkait dengan pengambilan kebijakan atau social problem solving. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis model strategi penguatan brand equity Jaringan Saudagar Muhammadiyah (JSM), agar dapat mempengaruhi dan menumbuhkan minat yang kuat para pengusaha Muhammadiyah untuk ikut berpartisipasi aktif dan berkontribusi dalam JSM. Dengan demikian program strategis Majelis Ekonomi dan Kewirausahaan (MEK) dapat tercapai dan berkembang secara berkelanjutan. Penelitian ini merupakan penelitian survei, dengan subjek penelitian adalah para pengusaha Muhammadiyah di Kabupaten Purworejo. Responden dalam penelitian ini sebanyak 175, yang diambil dengan menggunakan teknik purposive sampling. Proses analisis data untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini menggunakan multiple regression analysis dengan menggunakan program SPSS for Windows.Hasil temuan pada penelitian menunjukkan bahwa semua hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini terdukung. Hal tersebut menunjukkan bahwa model konseptual dan model empiris yang dibangun dalam penelitian ini, mampu menggambarkan dan mengonfirmasi fenomena yang ada. Kekuatan brand persyarikatan Muhammadiyah telah mampu menumbuhkan minat yang kuat bagi para pengusaha yang berafiliasi dengan Muhammadiyah untuk ambil bagian menjadi Anggota Jaringan Saudagar Muhammadiyah (JSM) yang dicanangkan oleh Majelis Ekonomi dan Kewirausahaan (MEK) Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah. Penelitian ini merupakan penelitian awal yang masih perlu dilanjutkan dengan penelitian lanjutan terkait dengan langkah-langkah strategis untuk pengembangan Jaringan Saudagar Muhammadiyah (JSM). Hasil temuan dalam penelitian ini merupakan langkah awal bagi MEK PP Muhammadiyah untuk mengintensifkan program-program yang berkelanjutan demi suksesnya program Jaringan Saudagar Muhammadiyah di berbagai daerah di seluruh Indonesia.
PENGARUH MOTIVASI KERJA, DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN RUMAH SAKIT DR. MOEWARDI SURAKARTA DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL MODERATING galih wisnu wardhana
Optimum: Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Vol 8, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (342.764 KB) | DOI: 10.12928/optimum.v8i2.7730

Abstract

The purpose of this study is to analyze and provide evidence empirically that the motivation of work, compensation, job satisfaction affect the performance of employees Dr. Moewardi Surakarta Hospital. The population in this study are employees Dr. Moewardi Surakarta Hospital. The results of this study proves the regression results on the regression equation that Motivation has a significant influence on the performance of employees Dr.Moewardi Surakarta. Compensation has a significant influence on the performance of employees and lecturers. Satisfaction has an insignificant effect on employee and lecturer performance. Satisfaction can strengthen the influence of motivation and compensation to employees and lecturers so that motivation can be summed up as a moderating variable. F test results show that there is no significant effect simultaneously between independent variables consisting of: motivation, compensation and satisfaction to the performance of employees and lecturers . The result of test of R2 (coefficient of determination) is known that variability of dependent variable which can be explained by variability of independent variable equal to 19% while the rest (81%) is explained by other variable not included in regression model like education level, discipline, and leadership
KEPUTUSAN INVESTASI DITINJAU DARI KETIDAKPASTIAN POLITIK, SIKLUS BISNIS, GROWTH OPPORTUNITIES DAN LEVERAGE Diyan Lestari; Vina Meliana
Optimum: Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Vol 8, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (548.642 KB) | DOI: 10.12928/optimum.v8i2.11155

Abstract

Keputusan investasi, merupakan salah satu keputusan penting dalam sebuah perusahaan, karena akan berdampak terhadap keberlangsungan perusahaan secara jangka panjang dan tentunya melibatkan jumlah pendanaan yang besar. Dinamika politik dan menculnya berbagai isu politik akan memberikan sinyal tertentu bagi para investor. Selain itu, kebijakan yang ditetapkan oleh pemerintah juga dapat membantu maupun mempersulit pengambilan keputusan ditambah dengan kondisi ekonomi yang tidak menentu dan kondisi internal perusahaan akan membuat perusahaan harus berhati-hati dalam mengambil keputusan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa apakah ketidakpastian yang dicerminkan oleh peristiwa penting dalam kegiatan politik, dan variabel-variabel ekonomi makro (siklus bisnis) dan juga karakteristik pada internal perusahaan akan memainkan peranan penting untuk memformulasikan kesiapan perusahaan dalam melakukan investasi, khususnya pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2009 sampai dengan 2015. Untuk menganalisa pengaruh pada keputusan investasi, penelitian ini menggunakan regresi linear berganda dengan data panel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa growth opportunities memiliki pengaruh yang positif dan signifikan secara statistik, sedangkan ketidakpastian  selama periode pemilihan umum berpengaruh negatif dan signifikan secara statistik.
BRAND POSITIONING, PERSEPSI DAN KEPERCAYAAN NASABAH PADA BANK PERKREDITAN RAKYAT Ahsan Sumantika
Optimum: Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Vol 8, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (379.755 KB) | DOI: 10.12928/optimum.v8i2.10268

Abstract

Bank perkreditan rakyat (BPR) adalah salah satu jenis bank yang dikenal melayani golongan pengusaha mikro, kecil dan menengah. Sama halnya dengan bank umum, bank BPR mempunyai fungsi yang sama sebagai lembaga intermediate yang menghubungkan pihak yang mempunyai kelebihan dana dengan pihak yang membutuhkan dana. Sebagai bank yang identik dengan sektor mikro kecil, perkembangan penyaluran kredit bank BPR pada sektor UMKM justru sangat kecil dibanding penyaluran kredit pada bank umumPenelitian ini bertujuan untuk menguji apakah 1) brand positioning bank BPR berpengaruh pada kepercayaan 2) persepsi bank BPR berpengaruh pada kepercayaan nasabah dan 3) mengetahui apakah brand positioning dan persepsi berpengaruh simultan pada kepercayaan. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling yakni para nsasabah bank yang mempunyai pinjaman usaha (debitur) di PD BPR Bantul. Data yang digunakan adalah data primer yang didapatkan melalui kuesioner. Periode sampling dilakukan pada bulan April-Mei 2018 dengan jumlah sampel sebanyak 45 debitur PD BPR Bantul.Hasil pengujian menunjukkan bahwa berdasar uji t, brand positioning berpengaruh signifikan dengan nilai sig 0,031. Begitu juga persepsi berpengaruh signifikan pada level 0.000 sekaligus menunjukkan bahwa dengan persepsi adalah fakor yang paling dominan terhadap kepercayaan nasabah. Kemudian berdasarkan uji F, brand positioning dan persepsi berpengaruh simultan terhadap kepercayaan. Nilai Adjusted R2 sebesar 0,660 menunjukkan bahwa masih terdapat sekitar 34% di luar faktor brand positioning dan kepercayaan yang menjelaskan tingkat kepercayaan nasabah. Hasil lain menunjukkan bahwa nasabah mempunyai tingkat kepercayaan yang tinggi pada bank PD BPR Bantul dengan nilai 4.2 dari skala 5.Kata kunci : bank perkreditan rakyat, brand positioning, persepsi
BALANCED SCORECARD: EVALUATION OF ACCURACY TIME TO STRATEGY IMPLEMENTATION Sri Maryati; supriyadi supriyadi
Optimum: Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Vol 8, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (397.426 KB) | DOI: 10.12928/optimum.v8i2.9469

Abstract

The purpose of this study was to examine performance evaluation BSC-based and general bias reduction in financial performance evaluations when there is actual and planned time conformity and absence of actual and planned time conformity. Using experiments with 2 x 1 design between subjects. Participants in this study amounted 50 students. Using of ANOVA and Paired-Sample T-Test analysis, The analysis show that general bias BSC financial performance evaluation can be derived when managers receive information on time to strategy implementation. On the other hand, the existence of time strategy implementation information is not able to give more weighted differences to nonfinancial performance. The results are consistent and confirm the findings of Johnson, Reckers & Bartlett (2014
ANALISIS FLYPAPER EFFECT PADA BELANJA DAERAH KABUPATEN DAN KOTA DI PROVINSI JAWA TENGAH Subadriyah subadriyah; Solikhul Hidayat
Optimum: Jurnal Ekonomi dan Pembangunan Vol 8, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (494.49 KB) | DOI: 10.12928/optimum.v8i2.9617

Abstract

This study aims to determine the effect of PAD and DAU on Regional Expenditure as well as to determine whether there a flypaper effect on the Districts / Cities in Central Java Province. This research is a quantitative research with population of 35 districts / cities located in Central Java province. The sampling technique is by census method. The method of analysis used is multiple regression analysis. Secondary data is taken from the Realization Report of Regional Income and Expenditure Budget in 2015. The result shows that PAD and DAU partially have significant effect to local expenditure and flypaper effect has occurred in Districts/City in Central Java Province. This means that the district / cities governments in Central Java are still dependent on the central government in terms of financing local spending.Keywords: PAD, DAU, Flypaper Effect

Page 1 of 1 | Total Record : 9