Yohanes Suban Belutowe
STIKOM Uyelindo Kupang

Published : 7 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

DIAGNOSA PENYAKIT SEPTICAEMIA EPIZOOTICA PADA SAPI TERNAK DENGAN TEOREMA BAYES Yohanes Suban Belutowe
Jurnal Teknologi Terpadu Vol. 1 No. 2: Desember, 2015
Publisher : LPPM STT Terpadu Nurul Fikri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54914/jtt.v1i2.38

Abstract

Nusa Tenggara timur merupakan provinsi yang menjadi target pasokan daging sapi bagi Indonesia. Untuk diketahui populasi sapi sesuai data Dinas Peternakan NTT tahun 2014, sebanyak 860.731 ekor [1]. Sekitar 180 ribu ekor anak sapi lahir di NTT per tahunnya tetapi jumlah tersebut akan berkurang karena berbagai faktor. Paling banyak sebesar 4-5 persen karena penyakit [3]. Hal ini menjadi tugas yang berat bagi Kantor Dinas Peternakan Kabupaten Kupang untuk mendata dan menyaring sapi yang bebas dari berbagai penyakit. Salah satu penyakit yang sering menyerang sapi ternak atau kerbau adalah Septicaemia epizootica (SE) [4]. Dengan bantuan dari dinas kesehatan ternak, dan dokter hewan untuk memastikan sapi atau kerbau yang akan dijadikan pasokan daging bagi Indonesia benar-benar aman dan sehat untuk dikomsumsi. Namun dilihat dari jumlah sapi yang akan dilakukan test bebas penyakit, maka diperlukan banyak dokter hewan dan bayak waktu yang terbuang, karena dilakukan berbagai test laboratorium. Untuk membantu para para dokter hewan pada kantor Dinas Peternakan kabupaten Kupang, maka dalam penelitian ini dicoba untuk membuat aplikasi diagnosa penyakit SE dengan teorema Bayes. Aplikasi yang dibuat ditujukan pada peternak sapi sehingga dapat memastikan dengan cepat apakah sapi yang diternak apakah ada yang terkena penyakit dan secara tidak langsung meringankan kerja dari para relawan dan dokter hewan pada Dinas Peternakan Kabupaten Kupang Nusa Tenggara Timur.
PENERAPAN ROUTER DAN ACCESS POINT SEBAGAI MEDIA PROMOSI WISATA PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR Yohanes Suban Belutowe
HOAQ (High Education of Organization Archive Quality) : Jurnal Teknologi Informasi Vol. 10 No. 2 (2019): Jurnal HOAQ - Teknologi Informasi
Publisher : STIKOM Uyelindo Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52972/hoaq.vol10no2.p103-110

Abstract

East Nusa Tenggara Province is one of the tourist destination areas, one of its prima donnas is Komodo Island which was included in the list of The New 7 Wonders of Nature in 2012. But not only that, there are still many stunning tourist destinations. Kupang City is the main destination before accessing the natural beauty of the East Nusa Tenggara region. In the Kupang City and the Regency of Kupang itself holds many tourist destinations, but the terms of promotion that are still catalog and social media are deemed inadequate. High cost of catalog production and data costs for accessing social media are not cheap either. But by using a router and access point, it is expected that these costs can be eliminated. The router is used to create a hotspot login page. The login page can be modified into a digital catalog (website page) while the Access Point is used to distribute catalog. Hotspots can be accessed free of charge by tourist attractions. Digital catalog can be changed according to the development of tourist attractions. This digital catalog also provides alternative tourism in the Kupang City and other areas in East Nusa Tenggara Province
SISTEM PAKAR MENENTUKAN TINGKAT PERAWATAN ATAU KERUSAKAN PADA KENDARAAN BERMOTOR HONDA MATIC DENGAN METODE FORWARD CHAINING Silvester Baiyo Priambudi; Yohanes Suban Belutowe; Dewi Anggraini
HOAQ (High Education of Organization Archive Quality) : Jurnal Teknologi Informasi Vol. 11 No. 2 (2020): Jurnal HOAQ - Teknologi Informasi
Publisher : STIKOM Uyelindo Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52972/hoaq.vol11no2.p90-96

Abstract

Motorcycles with automatic systems are currently the type of vehicle that are most interested by many riders because they are economical and comfortable. Automatic motorcycles, which are more fuel efficient, seem to be the most desired vehicle by the community today, in 2014 the number of motorcycles in Kupang City was 125,574 and in 2015 there were 139,033 of which were automatic motorcycles. So that intensive care is needed on automatic motorbikes, with intensive care it will make automatic motorbikes more comfortable when riding. Aurora Motor is one of the motorcycle repair shops in Kupang City. In addition to providing service and maintenance services for two-wheeled vehicles, Aurora Motor also sells various kinds of motorcycle parts. The average number of customers who come reaches ± 15 customers per day, which consists of various types of motorcycles with different weights. Currently, the problem at the aurora motorcycle workshop is that there is no system that can quickly identify the damage that occurs to the motorcycle, resulting in the slow process of repairing the motorcycle. it can be concluded that this application has fulfilled its main purpose, which is an application that can help mechanics at aurora motorbike workshops to determine each level of damage and maintenance on a Honda matic motorbike. This application is able to determine the level of maintenance and damage with forward chaining.
GESTURE CONTROL MENGGUNAKAN METODE COMPLEMENTARY FILTER Ahmad Fajar Magsyar; Yohanes Suban Belutowe; Petrus Katemba
HOAQ (High Education of Organization Archive Quality) : Jurnal Teknologi Informasi Vol. 12 No. 1 (2021): Jurnal HOAQ - Teknologi Informasi
Publisher : STIKOM Uyelindo Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52972/hoaq.vol12no1.p1-11

Abstract

This study will discuss the use of the Complementary Filter method in hardware development that use gyroscope and accelerometer sensors, in order to see the ability of the sensor to read movement and assess how effective it is when used under movements with varying levels of aggressiveness. The complementary filter is a method that as the name suggests is to filter input data taken from the gyroscope and accelerometer sensors, this method is able to take data from both sensors and combine them into a single data that is more accurate by ignoring the shortcomings and using the advantages of each sensors The device that will be used is the MPU6050 GY521, this is a device that has both the two sensors on a single PCB so it is easier and more efficient to use, it has 3 axes meaning that this device can read motion in 3-dimensional space, the microcontroller used is a a variant of Arduino with an ATmega processor. After doing the test it was found that the use of the complementary filter method will greatly help the accuracy of the data because the filtered data contains very small noise with a significant difference when compared to raw data without using the filtering method, but because delay still can happens, wich cannot be helped by using this filtering method, this device can only be used with certain levels of movement
System Monitoring Tingkat Kekeruhan Air dan Pemberian Pakan Ikan Pada Aquarium Berbasis IOT Yohanes Karmani; Yohanes Suban Belutowe; Erna Rosani Nubatonis
(JurTI) Jurnal Teknologi Informasi Vol 6, No 1 (2022): JUNI 2022
Publisher : Universitas Asahan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36294/jurti.v6i1.2598

Abstract

Internet of Things (IoT) adalah sebuah konsep dimana suatu objek yang memiliki kemampuan untuk mentransfer data melalui jaringan Internet tanpa memerlukan interaksi manusia ke manusia atau manusia ke komputer. Sistem Monitoring Tingkat Kekeruhan Air dan Pemberian Pakan Ikan pada aquarium berbasis Iot (Internet of Things) dalam pemberian pakan ikan berupa pelet, dan kejernihan air dalam aquarium karena ikan membutuhkan air yang jernih. pekerjaan yang rutin dilakukan pada aquarium adalah memberi pakan ikan dan mengganti air yang sudah keruh agar terlihat bersih dan menciptakan kondisi yang baik untuk ikan tersebut. Komponen yang digunakan meliputi ESP8266 nodeMCU, Sensor turbidity, Sensor suhu, Servo, Pompa air mini, dan Aplikasi sebagai Interface Untuk mengetahui tingkat kekeruhan air pada aquarium.
Perancangan Jaringan Virtual Local Area Network (VLAN) Untuk Menunjang Transaksi Data Antar Jaringan Revansa Eli Manafe; Yohanes Suban Belutowe; Petrus Katemba
(JurTI) Jurnal Teknologi Informasi Vol 6, No 1 (2022): JUNI 2022
Publisher : Universitas Asahan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36294/jurti.v6i1.2592

Abstract

Virtual Local Area Network (VLAN) merupakan sebuah cara untuk memecah network menjadi beberapa nework (segment) yang lebih kecil. Tujuan utama Virtual Local Area Network (VLAN) adalah untuk memperkecil jumlah trafficbroadcast pada masing-masing subnet. Dalam penelitian ini menggunakan Mikrotik, Router dan Switch untuk perancangan jaringan Virtual Local Area Network (VLAN). Untuk membuat jaringan Virtual Local Area Network (VLAN) saling berkomunikasi maka di perlukan konfigurasi pada Switch untuk membuat Database Virtual Local Area Network (VLAN), agar setiap anggota Virtual Local Area Network (VLAN) dapat saling berkomunikasi satu sama lain. Virtual Local Area Network  (VLAN) berfungsi untuk meningkatkan performa jaringan, sehingga lalu lintas informasi pun terjadi dengan efisien. metode Top-Down  Approach, dimana  pembuat  keputusan  suatu organisasi  mengambil   keputusan  untuk  membangun  jaringan  dengan perhitungan   kebutuhan komputer beserta fasilitasnya untuk seluruh unit dalam instansi tersebut. Kesimpulan adalah dalam Perancangan jaringan Virtual Local Area Network (VLAN) di STIKOM Uyelindo Kupang dapat meningkatkan performa jaringan, pembagian jaringan berdasarkan ketentuan tertentu dan mempermudah pengelolaan.
Implementasi Radius Server Pada Jaringan Hotspot Menggunakan Mikrotik Martin Reynaldi Unfeto; Yohanes Suban Belutowe
(JurTI) Jurnal Teknologi Informasi Vol 7, No 1 (2023): JUNI 2023
Publisher : Universitas Asahan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36294/jurti.v7i1.3457

Abstract

Pada era digital saat ini, banyak usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) menghadapi tantangan dalam mengelola dan mempertahankan pelayanan untuk pelanggan mereka. Depot Kalimantan merupakan UMKM di bidang kuliner, juga menghadapi masalah serupa. Sehingga Depot Kalimantan menyediakan berbagai fasilitas seperti WIFI untuk meningkatkan kepuasan pelanggan, namun penggunaan WIFI tidak efisien karena adanya pengguna WIFI ilegal atau pengguna yang berbagi kata sandi dengan orang di luar pelangggan Depot Kalimantan. Hal ini mengakibatkan transmisi data yang lambat dan pengalaman pengguna yang buruk dalam menggunakan WIFI fasilitas yang disedikan. RADIUS server merupakan metode keamanan jaringan yang telah digunakan oleh beberapa peneliti untuk meningkatkan keamanan jaringan. Dalam penelitian ini akan menggunakan RADIUS server dan melakukan menajemen bandwidth sehingga diharapkan dapat meningkatkan keamanan jaringan serta mengatasi transmisi data yang lambat.