This Author published in this journals
All Journal Menara Ilmu
daus, Fir
LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

AYAT DAN HADIS HUKUM TENTANG HISAB DAN RUKYAT daus, Fir
Menara Ilmu Vol 11, No 76 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 76, Juli 2017
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v11i76.282

Abstract

Sesungguhnya yang lebih menyentak dipemikiran masyarakat adalah kenapapenetapan tanggal satu Muharram sebagai tahun baru Hijriyah, tanggal 12 Rabiul Awaltanggal kelahiran Nabi Muhammad saw., dan tanggal 27 Rajab peringatan Israk MikrajnyaNabi Muhammad saw., yang semunya ini menjadi hari libur Nasional di Indonesia tidakada perbedaan. Ada lagi yang lebih sulit dalam mengetahui terjadinya gerhana Mataharidan gerhana Bulan bisa diketahui dengan detil. Logika umum melihat hal ini bisa sama,karena bulannya satu, mataharinya satu dan buminya juga satu. Sudut pandang kita adalahkenapa bisa berbeda dalam menetapkan awal Ramadan dan awal Syawal padahalMatahari, bulan dan buminya sama. Sejatinya tentu sama pula dalam berpuasa danberidulftri.